Petani tebu menolak rencana pemerintah mengimpor gula sebanyak 991.000 ton ke Indonesia pada 2023.
Bagikan A- A+ Bisnis.com, JAKARTA - Petani tebu mulai resah dengan rencana impor gula sebanyak 991.000 ton yang bakal direalisasikan oleh pemerintah pada 2023. Para petani mensinyalir impor tersebut erat kaitannya dengan Pemilu 2024.
Dia mengungkapkan sejatinya pemerintah tidak perlu melakukan impor gula lagi, karena dengan stok nasional yang tersisa dari tahun sebelumnya ditambah produksi nasional sudah mencukupi. Menurut dia, konsumsi gula nasional kurang lebih 250.000 ton per bulan atau sekitar 3 juta ton per tahun. Berarti tersisa 1,6 juta ton hingga akhir 2022.
“Sebetulnya kita tidak perlu impor. Itu matematika mudah. Jangan ditanya itu tempatnya di mana saja. Kita kan di rumah masing-masing punya gula, belum di pedagang. Itu stok nasional juga. Ada di ritel-ritel, toko kelontong itu punya juga gula, di pasar tradisional. Jangan hanya menghitung yang ada di pabrik gula saja,” ujarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Petani Tolak Rencana Impor Gula: Stok Cukup Sampai Tahun DepanBeberapa waktu lalu, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengatakan pemerintah akan mengimpor 991 ribu ton gula kristal putih (GKP) tahun depan. Apa kata petani?
Read more »
Akibat RI Kecanduan Impor LPG, Negara Ini Ketiban Untungnya..Indonesia masih doyan impor LPG, tercatat impor LPG RI mencapai 6,4 juta ton per tahun
Read more »
9 Manfaat Kopi Hitam Tanpa Gula, Bikin Penyakit Kronis Ini AmbrolAda beberapa manfaat kopi hitam tanpa gula yang baik untuk kesehatan tubuh dan bisa membantu mengatasi beberapa penyakit kronis ini.
Read more »
Konsumsi Gula Berlebih Bikin Banyak Penyakit, Ini Empat Cara MenguranginyaEmpat cara mengurangi konsumsi gula berlebih, biasakan diri untuk mengurangi penambahan kecap atau saus pada makanan yang dikonsumsi sehari-hari.
Read more »
Hari Natal Banyak Camilan Manis, Ini 4 Risiko Konsumsi Gula BerlebihMakanan lezat di Hari Natal berisiko mengandung banyak gula. Waspada 4 risiko konsumsi gula berlebih
Read more »
Tidak Bisa Berhenti Konsumsi Makanan Manis, Ini Alasan Gula Bisa Bikin KecanduanMomen Hari Natal sering kali dilengkapi dengan berbagai makanan manis yang menggugah selera. Waspada gula bisa bikin kecanduan.
Read more »