Polisi Periksa Pacar Indra Kenz dan 2 Tersangka Baru Kasus Binomo Lainnya TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Polisi akan memeriksa pacar Indra Kenz, Vanessa Khong, dan dua tersangka baru kasus binary option platform Binomo lainnya pada hari ini, Kamis 14 April 2022. Dua tersangka lainnya adalah adik Indra, Nathania Kesuma, serta ayah dari Vanessa, Rudiyanto Pei.Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Brigjen Whisnu Hermawan belum bisa memberikan kepastian kehadiran tiga tersangka baru tersebut.
Polisi memang terus memburu aset serta dana milik pria yang sempat mendapatkan julukan Crazy Rich Medan tersebut. “Mereka disangkakan pasal 5 dan atau pasal 10 Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang dan pasal 55 ayat 1e KUHP,” kata Whisnu.Mereka menambah banyak daftar tersangka dalam kasus Binomo yang kini totalnya menjadi tujuh orang. Polisi juga telah menetapkan Brian Edgar Nababan yang disebut sebagai perwakilan Binomo di Indonesia.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Modus Baru Pencucian Uang Kripto Indra KenzModus pencucian uang dengan mata uang kripto meningkat selama beberapa tahun belakangan. Diduga dipraktikkan oleh tersangka investasi ilegal binary option Binomo, Indra Kenz. MajalahTempo
Read more »
Korban Minta Bareskrim Serius Tangani Kasus Indosurya Seperti Kasus Indra KenzAlvin bersama korban Indosurya berharap, agar penanganan kasus ini bisa profesional dan dilaksanakan dengan sebaik-baiknya, tanpa pandang bulu. TempoNasional
Read more »
Susyen Regina Sang Mantan Tunangan Ngaku Masih Simpan Cincin Dari Indra Kenz, Bakal Diperiksa?Susyen Regina mengaku bahwa hingga saat ini ia masih menyimpan cincin tunangan yang diberikan Indra Kenz padanya. Lantas apakah pengakuan tersebut akan membuat Susyen diperiksa poliasi?
Read more »
Vanessa Khong Bongkar 'Aib' Indra Kenz Hingga Pajak Rp 50 MSelebgram Vanessa Khong tak terima dengan penetapannya sebagai tersangka baru dalam pengembangan kasus aplikasi Binomo
Read more »
Propam Periksa Oknum Polisi Tonjok Mahasiswa Saat Demo 11 April 2022 di Enrekang - Tribunnews.comMahasiswa juga meminta Kapolda Sulsel untuk memeriksa Kapolres Enrekang, AKBP Arief Doddy Suryawan
Read more »
Polisi Tetapkan Tiga Tersangka Kasus Pembakaran Pos Polisi di Pejompongan |Republika OnlineDua dari tiga pelaku pembakaran polisi berstatus pelajar.
Read more »