Pasien Hepatitis Akut Terbuka Kemungkinan Cangkok hati. Di Indonesia sudah dilakukan transplatansi hati untuk kasus-kasus hepatitis dan kasus-kasus lainnya.
DIREKTUR Utama Rumah Sakit Penyakit Infeksi Sulianti Saroso, Mohammad Syahril menyampaikan bahwa pasien hepatitis akut yang belum diketahui penyebabnya atau "acute hepatitis unknown etiology" terbuka kemungkinan mendapatkan terapi transplantasi hati.
Oleh karena itu, Syahril meminta masyarakat untuk waspada dan segera membawa anak atau anggota keluarga yang mengalami gejala hepatitis akut seperti demam, mual, muntah, hilang nafsu makan, diare akut, lemas lesu.Selain itu, nyeri bagian perut, kembung perut, nyeri otot dan sendi, kuning di mata, urine seperti warna teh, serta perubahan pada warna feses."Dengan mengenali kasus lebih awal kita bisa lebih 'care' ke anak, jangan sampai lebih berat.
Sebelumnya, Juru Bicara Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmizi mengatakan WHO pertama kali menerima laporan pada 5 April 2022 dari Inggris Raya mengenai 10 kasus hepatitis akut pada anak-anak usia 11 bulan-5 tahun pada periode Januari hingga Maret 2022 di Skotlandia Tengah.Sejak secara resmi dipublikasikan sebagai Kejadian Luar Biasa oleh WHO pada 15 April, jumlah laporan terus bertambah, tercatat lebih dari 170 kasus dilaporkan oleh lebih dari 12 negara.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ada 21 Kasus Diduga Hepatitis Akut di Jakarta, Wagub DKI: 3 Pasien MeninggalPemerintah Provinsi DKI Jakarta mendeteksi sekitar 21 kasus diduga terjangkit hepatitis akut. Tiga diantaranya dinyatakan meninggal dunia.
Read more »
Begini RSHS Bandung Antisipasi Kasus Pasien Hepatitis Akut MisteriusHepatitis akut pada anak yang masih misterius sepintas seperti hepatitis A, tetapi mematikan.
Read more »
Satu Pasien Terindikasi Hepatitis Akut Dirawat di RSUP Wahidin Makassar | merdeka.comWali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto mengungkapkan adanya satu pasien anak suspek hepatitis akut yang dirawat di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Wahidin Sudirohusodo Makassar. Pasien tersebut tercatat sebagai warga Kabupaten Polewali Mandar (Polman), Sulawesi Barat (Sulbar).
Read more »
Kemenkes: Pasien Hepatitis Akut Bisa Sembuh Total, tetapi Bisa Tertular LagiAdapun, di Indonesia ada 7 pasien yang meninggal dari 18 kasus dengan gejala hepatitis akut.
Read more »
Kasus Corona RI 12 Mei Tambah 335, Pasien Meninggal 14Hari ini ada 785 orang di Indonesia yang sembuh dari COVID-19. Jumlah total yang telah sembuh dari Corona sebanyak 5.888.571 orang.
Read more »
BREAKING NEWS Update Corona 13 Mei 2022: Tambah 335 Kasus Baru, 254 Pasien Sembuh - Tribunnews.comPemerintah mengumumkan data penambahan kasus baru Covid-19 di Indonesia sebanyak 335 kasus dan 254 pasien sembuh, Jumat (13/5/2022).
Read more »