Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali menutup seluruh pasar hewan di wilayah setempat selama dua pekan, mulai Jumat (27/5/2022) hingga Jumat (10/6/2022).
Para pedagang sapi di Pasar Hewan Sunggingan, Jelok, Cepogo, Boyolali mengaku dilema dengan keputusan tersebut. Salah satunya adalah Dwi Wahyudi, 50, asal Kiringan, Kecamatan Boyolali.“Serba repot ya, di satu sisi penghasilannya berkurang. Di sisi lain, saya tahu kalau PMK itu penularannya cepat,” kata Dwi saat dijumpaiDwi mengaku kesulitan membeli atau menjual hewan karena PMK, termasuk menjelang Iduladha. Saat ini harga jual sapi sudah menurun, Rp1 juta hingga Rp1,5 juta per ekor.
“Harapannya, semua pihak bisa menangani bersama [baik pemerintah, peternak, dan instansi terkait ]. Kalau sendiri-sendiri enggak bisa. Harapannya juga PMK ini cepat selesai,” harap Dwi. “Sebenarnya ditutupnya pasar selama dua pekan itu bagus karena dapat meminimalisir tertularnya wabah PMK. Namun, sebagai penjual sapi, ya enggak terlalu senang juga karena jual sapi jadi susah. Cari duit jadi enggak gampang,” kata dia.Joko mengaku biasanya membawa tiga sampai empat ekor sapi saat Paing. Di tengah merebaknya PMK ini, ia hanya membawa dua ekor sapi dan juga belum laku.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ada Kasus Positif dan Suspek PMK, 7 Pasar Hewan di Klaten Ditutup Selama 14 HariSaat ini ditemukan enam hewan ternak positif terinfeksi Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kabupaten Klaten. Selain itu terdapat 63 ternak suspek PMK.
Read more »
6 Sapi Positif PMK, 7 Pasar Hewan di Klaten Ditutup Sementara Selama 14 HariKLATEN - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Klaten memutuskan untuk menutup sementara 7 pasar hewan selama 14 hari kedepan. Mulai 25 Mei hingga 7 Juni untuk mencegah penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) pada ternak. Hal ini menyusul adanya 6 ternak sapi positif PMK dan 63 suspek PMK.
Read more »
Cegah Wabah PMK, Mulai Hari Ini 7 Pasar Hewan di Klaten Ditutup SementaraSebanyak 7 pasar hewan di Klaten, Jawa Tengah ditutup sementara selama 14 hari, terhitung mulai hari ini, Kamis (25/5/2022) hingga 7 Juni mendatang.
Read more »
Seluruh Pasar Hewan di Boyolali Bakal Ditutup Sementara, Ada Apa?Pemkab Boyolali akan menutup sementara semua pasar hewan yang berada di Kabupaten Boyolali selama dua pekan untuk mencegah persebaran penyakit mulut dan kuku atau PMK di Boyolali.
Read more »
Penyakit Mulut dan Kuku Mewabah, Pasar Hewan di Aceh Besar Ditutup | merdeka.comPemerintah Kabupaten Aceh Besar menutup sementara pasar hewan di daerah tersebut untuk mencegah penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Sebanyak 3 pasar hewan di kabupaten itu, yakni Pasar Sibreh, Cot Irie, dan Seulimuem, mulai ditutup, Rabu (25/5) kemarin.
Read more »
Foto-Foto Keramaian Pasar Hewan Cepogo Boyolali Jelang Ditutup 2 PekanPemkab Boyolali menutup sementara sejumlah pasar hewan sebagai antisipasi merebaknya penyakit mulut dan kuku (PMK)
Read more »