MAKI Akan Laporkan PPATK ke Polisi, Mahfud Md: Ya, Enggak Apa-apa TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan Mahfud Md tak ambil pusing dengan rencana Masyarakat Anti Korupsi yang hendak melaporkan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan ke Bareskrim Polri.
melaporkan PPATK dengan alasan telah membuka rahasia soal transaksi mencurigakan hingga Rp 349 triliun di Kementerian Keuangan. 'Ya, enggak apa-apa bagus. Ya enggak apa-apa,' kata Mahfud saat ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Sabtu, 25 Maret 2023. Sebelumnya, Koordinator Boyamin Saiman menyebut pelaporan ini buntut anggota DPR RI mencecar Ketua PPATK Ivan Yustiavandana soal transaksi mencurigakan sebesar Rp 349 triliun di Kementerian Keuangan. Namun, Boyamin menyebut pelaporan itu untuk membela PPATK.'Akan melaporkan PPATK ke Polri dugaan membuka rahasia sebagaimana pernyataan DPR. Ini ikhtiar
membela PPATK karena yakin tidak ada pelanggaran hukum pidana oleh PPATK. Anggota DPR nantinya harus bersedia jadi saksi kepada kepolisian atas statement dugaan pelanggaran pidana oleh PPATK,' kata Boyamin. Dalam keterangannya, Boyamin menyesalkan sikap anggota DPR yang seolah tidak tak mendukung upaya PPATK membuka dugaan tindak pidana pencucian uang atau TPPU sebesar Rp 349 triliun. Boyamin menilai DPR seolah sedang melakukan politisasi atas kinerja PPATK.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
MAKI Akan Laporkan PPATK ke Polisi Buntut Rp 349 T, Ini Respons Mahfud MdMenko Polhukam Mahfud Md menanggapi santai perihal MAKI akan melaporkan PPATK ke Bareskrim Polri terkait Rp 349 triliun.
Read more »
Imbas Laporan Rp 349 T, Mahfud Dicurigai Arteria Dahlan, PPATK Bakal Dipolisikan MAKIAnggota Komisi III DPR RI Arteria Dahlan memperingatkan Menko Polhukam Mahfud MD dan Menkeu Sri Mulyani.
Read more »
MAKI Bakal Polisikan PPATK dan Mahfud MD soal Transaksi Janggal di KemenkeuMAKI akan melaporkan PPATK dan Menko Polhukam Mahfud MD ke polisi terkait polemik transaksi janggal di Kemenkeu senilai Rp 349 triliun. - Halaman 1
Read more »
Mahfud soal MAKI Mau Polisikan PPATK Buntut Rp 349 T: Tak Apa-apa, Bagus!MAKI berencana melaporkan PPATK ke Bareskrim atas dugaan membuka rahasia Rp 349 triliun. Mahfud Md mengaku tak masalah dengan rencana MAKI.
Read more »
MAKI Akan Lapor Polisi Buntut Rp 349 T, PPATK Tegaskan Prinsip AkuntabilitasMAKI berencana melaporkan PPATK ke Bareskrim Polri atas dugaan membuka rahasia buntut heboh transaksi mencurigakan Rp 349 triliun.
Read more »
PPATK Akan Dilaporkan ke Bareskrim, Mahfud MD: Enggak Apa-apa, BagusMenko Polhukam Mahfud MD menanggapi rencana Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) melaporkan PPATK ke Bareskrim Polri. Ia mengapresiasi rencana pelaporan itu. Nasional MahfudMD
Read more »