KPK memanggil Hakim Agung Gazalba Saleh sebagai tersangka kasus dugaan suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung (MA).
Hakim Agung Gazalba Saleh usai diperiksa sebagai saksi di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis . ANTARA/Benardy Ferdiansyah
"Informasi yang kami peroleh benar, hari ini tim penyidik menjadwalkan pemanggilan pihak yang ditetapkan sebagai tersangka dalam perkara dugaan korupsi di MA," kata Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri di Jakarta, Senin."Surat sudah dikirimkan. Kami berharap para pihak tersebut kooperatif hadir memenuhi panggilan dimaksud," ucap Ali.
Terkait permohonan praperadilan itu, KPK menyatakan proses penanganan kasus yang menjerat Gazalba telah sesuai dengan aturan dan mekanisme hukum yang berlaku. Adapun pengumuman soal pihak yang telah ditetapkan sebagai tersangka, rangkaian dugaan perbuatan pidana, dan pasal yang disangkakan akan diumumkan saat penyidikan dirasa cukup.KPK sempat memeriksa Gazalba sebagai saksi untuk tersangka Hakim Agung nonaktif Sudrajad Dimyati dan kawan-kawan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Kamis .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
KPK Siap Hadapi Gugatan Praperadilan Hakim Agung Gazalba SalehHakim Agung Gazalba Saleh mengajukan gugatan praperadilan ke PN Jaksel. Dia tak terima ditetapkan KPK sebagai tersangka dugaan suap penanganan perkara di MA.
Read more »
Jerat Hakim Agung Gazalba Saleh, KPK Tegaskan Tak Langgar HukumKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan tidak melanggar hukum ketika menjerat Hakim Agung MA, Gazalba Saleh sebagai tersangka kasus dugaan suap.
Read more »
KPK Panggil Hakim Agung Gazalba Saleh Sebagai Tersangka Suap PerkaraKPK berharap Gazalba dapat kooperatif hadir memenuhi panggilan tim penyidik KPK sebagai tersangka
Read more »
KPK Tak Gentar Hadapi Gugatan Praperadilan Hakim MA Gazalba SalehKPK mengaku siap untuk menghadapi gugatan praperadilan oleh Hakim Agung MA Gazalba Saleh.
Read more »
Jadi Tersangka, Hakim MA Gazalba Saleh Gugat Praperadilan KPKHakim Agung MA Gazalba Saleh mengajukan gugatan praperadilan melawan KPK usai ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus suap pengurusan perkara di MA.
Read more »