Kapan Skrining Deteksi Anemia Dapat Dilakukan?
JawaPos.com – Dokter Spesialis Penyakit Dalam dr Dias Septalia Ismaniar, Sp.PD mengutip pernyataan Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat mengatakan skrining untuk mendeteksi anemia defiensi besi dapat dimulai sejak seseorang berusia sembilan hingga 12 bulan.
Dias mengatakan, pada dewasa, skrining dapat dilakukan dengan pemeriksaan darah lengkap, terutama ketika seseorang dinyatakan hamil. Saat hamil, dia harus mulai rutin memeriksakan darahnya karena anemia pada ibu hamil cukup sering ditemukan. Selain itu, mereka yang terdiagnosa penyakit tertentu misal penyakit ginjal kronik, penyakit liver kronik, adanya perdarahan aktif misalnya karena wasir terutama yang sering mengalami buang air besar berdarah, haid lama dan berkepanjangan dengan volume darah sangat banyak.
Baca juga:OJK Sebut Kinerja Pasar Modal Indonesia 2022 Terbaik di ASEANDias mengingatkan, anemia dapat memberikan dampak buruk bagi tubuh terutama bila dibiarkan dalam jangka waktu lama. Komplikasi yang dapat terjadi misalnya penyakit jantung anemik, risiko infeksi, komplikasi kehamilan, kelelahan yang ekstrem dan lain-lain.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kapan skrining deteksi anemia dapat dilakukan?Dokter Spesialis Penyakit Dalam dr Dias Septalia Ismaniar, Sp.PD mengutip pernyataan Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) ...
Read more »
Cerita Akhir Pekan: Kapan Sebaiknya Kita Berkonsultasi soal Diet ke Profesional?Setiap individu itu unik dan kondisi kesehatannya berbeda-beda sehingga jenis dietnya pun bisa berbeda.
Read more »
Aturan Insentif Investasi IKN Molor Terus, Kapan Terbit?Otorita IKN mengungkapkan perkembangan terkini terkait pembahasan rancangan aturan insentif investasi di IKN.
Read more »
Status Penyebaran Penyakit, Kapan Suatu Wabah Disebut Pandemi?Menurut WHO, kriteria wabah dinyatakan sebagai pandemi, adalah terdapat penyakit baru yang muncul pada suatu populasi akibat skala penyebaran meluas.
Read more »
Kasus Dugaan Pelecehan Seksual Ketua KPU Masih Antre untuk DiverifikasiKasus Dugaan Pelecehan Seksual Ketua KPU Masih Antre untuk Diverifikasi. Heddy mengaku tidak dapat memprakirakan kapan laporan itu akan selesai dilakukan verifikasi administrasi. Pihaknya menekankan setiap aduan diproses berdasarakan urutan pendaftaran.
Read more »