BI memberikan sinyal tidak menaikkan suku bunga acuan lantaran kebijakan hingga Januari telah meredam inflasi inti.
Jakarta, Beritasatu.com- Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo memberikan sinyal tidak akan menaikkan suku bunga acuan lantaran kebijakan otoritas moneter itu di Januari telah meredam inflasi inti. Adapun hingga Januari, BI sudah menaikkan suku bunga selama 6 bulan berturut turut atau sejak Agustus 2022 sebanyak 225 bps menjadi 5,75%.Investor Khawatir Fed Naikkan Suku Bunga meski Inflasi Melandai "Kami mengatakan bahwa kenaikan 25 bps ini kenaikan secara terukur.
Advertisement Menurutnya kebijakan suku bunga BI selalu diarahkan untuk menjangkau inflasi supaya kembali ke target BI 2% hingga 4%, pasca-penyesuaian harga BBM. Sehingga menaikkan ini memadai untuk memastikan inflasi inti tetap berada di dalam kisaran 3 plus minus 1% di bawah 4%. Alhasil pada semester 2023 inflasi atau indeks harga konsumen akan berada di bawah 4%.
"Inflasi inti pada semester I 2023 ini akan lebih rendah dari 4%. Bahkan perkiraan kami tidak akan lebih tinggi dari 3,7%. Oleh karena itu sebagai dasar pertimbangan tadi, kami katakan kenaikan 25 bps adalah kenaikan secara terukur dan kami tambahkan dengan kenaikan 225 bps secara akumulatif sejak Agustus sampai Januari," ucapnya.Januari, Bank Indonesia Naikkan Suku Bunga 25 Bps ke 5,75% Sementara laju inflasi 2022 turun lebih cepat dari perkiraan setelah adanya kenaikan harga BBM.
Perry menegaskan bahwa kata memadai berlaku asalkan tidak ada peristiwa luar biasa atau extraordinary ke depannya."Kata-kata memadai itu sudah bisa menjawab pertanyaan pertanyaan tadi ," imbuhnya.TAG: Suku Bunga BI Inflasi Beritasatu Bisnis Kenaikan Bunga
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Investor Khawatir Fed Naikkan Suku Bunga meski Inflasi MelandaiInvestor semakin khawatir The Fed akan terus menaikkan suku bunga meski ada tanda-tanda perlambatan inflasi.
Read more »
Harga Emas Turun 2 Hari Beruntun, Sinyal Inflasi AS MelambatHarga emas melemah tetapi masih bertahan di level US$1.900 per troy ounce.
Read more »
Luhut Beri Sinyal 2 Produsen Mobil Listrik Segera Masuk RI, Tesla atau BYD?Luhut yakin semua produsen mobil listrik akan masuk ke Indonesia, Hyundai, Wuling, BYD, dan Tesla. Dua nama terakhir kemungkinan sudah tahap finalisasi.
Read more »
Crystal Palace vs MU: Ten Hag Beri Sinyal Langsung Mainkan Wout WeghorstWout Weghorst berkesempatan langsung debut untuk MU saat menghadapi Crystal Palace di Liga Inggris.
Read more »
Pemerintah Beri Sinyal Positif soal Masa Jabatan Kades Jadi 9 TahunMenteri Desa Abdul Halim Iskandar juga sepakat dengan aspirasi para Kades. Yakni, soal perpanjangan masa jabatan dari enam tahun menjadi sembilan tahun.
Read more »
Erick Thohir Beri Sinyal 4 BUMN Siap Melantai di Bursa Tahun IniMenteri BUMN Erick Thohir memberi kabar terbaru terkait rencana empat perusahaan plat merah yang akan melakukan penawaran umum perdana atau initial public offering...
Read more »