Penyematan tanda kehormatan diberikan oleh Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa.
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyerahkan tanda kehormatan berupa Lencana Jer Basuki Mawa Beya Emas kepada Wali Kota Pasuruan Saifullah Yusuf di sela peringatan Hari Pramuka 2021. Bertempat di Gedung Negara Grahadi di Surabaya, Ahad Gubernur Khofifah yang juga Ketua Majelis Pembimbing Daerah Pramuka Jatim tersebut menyematkan langsung tanda kehormatan itu.
Baca Juga Gubernur Khofifah berkesempatan melakukan peninjauan pelaksanaan vaksinasi, donor darah, dan donor plasma konvalesen di tenda vaksinasi di halaman Grahadi. Di masa pandemi COVID-19 saat ini, kata dia, pengabdian Pramuka kepada masyarakat patut untuk terus ditingkatkan. Salah satunya melalui pelaksanaan vaksinasi serentak 60 ribu dosis di 60 titik yang tersebar di 38 kabupaten/kota se-Jatim.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hari Pramuka, Ridwan Kamil Disematkan Lencana Karya Bakti |Republika OnlinePeserta menerapkan protokol kesehatan dengan ketat.
Read more »
Wagub DKI: BOR Jakarta Sekarang 33 persen |Republika OnlineBOR rumah sakit rujukan Jakarta kini 33 persen dan 59 diantaranya untuk ICU
Read more »
IDI Bela Dokter Richard Lee |Republika OnlineIDI menilai tidak ada masalah terkait ulasan krim kecantikan oleh dokter Richard Lee.
Read more »
Kasus Kematian Covid-19 di Sulut Naik Empat Kali Lipat |Republika OnlinePada periode 1-13 Agustus 2021, total kasus kematian Covid-19 mencapai 111 orang.
Read more »
LPS Siapkan Pembayaran Klaim Nasabah BPR Utomo Widodo |Republika OnlineLPS pastikan nasabah mendapatkan pembayaran sesuai aturan yang berlaku
Read more »