Dilaporkan ke Polisi, Pihak Denny Indrayana Minta Publik Tetap Fokus Kawal Putusan MK TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Pakar hukum tata negara Denny Indrayana berharap masyarakat tetap fokus pada isu mengawal putusan sistem Pemilu di Mahkamah Konstitusi kendati dirinya dilaporkan ke polisi. Pengacara Denny, Muhamad Raziv Barokah, berharap adanya laporan tersebut tidak menggeser fokus publik dari isu advokasi menjadi isu hukum.
Dalam unggahan tersebut, Denny Indrayana mengatakan mendapatkan informasi bahwa MK akan memutuskan mengembalikan sistem pemilu ke proporsional tertutup atau sistem coblos partai. Dalam unggahannya, Denny menyebut bahwa akan ada 6 hakim yang mengabulkan gugatan itu dan 3 hakim menyatakan perbedaan pendapat atau dissenting opinion.Denny sebelumnya meyakini tidak melakukan pembocoran rahasia negara.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kronologi Denny Indrayana Dapat Informasi MK soal Putusan Sistem Pemilu hingga Dilaporkan ke PolisiPenyidik Bareskrim Polri mendalami dugaan kebocoran informasi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai sistem pemilu legislatif.
Read more »
Denny Indrayana Dilaporkan ke Polisi, Anies: Jangan Sampai Orang Takut Mengungkapkan | merdeka.comAnies menyebut, menghormati pikiran maupun pandangan seseorang perlu dilakukan. Dia percaya aparat kepolisian akan menjaga marwah itu sehingga kehidupan demokrasi lebih sehat.
Read more »
Dilaporkan ke Polisi, Sederet Pasal untuk Denny Indrayana dari Hoax hingga Bocorkan Rahasia NegaraMantan Wamemkumham Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim Polri buntut pernyataan yang bilang dapat informasi putusan MK soal sistem Pemilu.
Read more »
Dugaan Bocorkan Rahasia Negara, Denny Indrayana Dilaporkan ke BareskrimMantan Wamenkumham Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim Polri atas dugaan membocorkan rahasia negara tekait Putusan MK mengenai uji materi sistem pemilu.
Read more »
Denny Indrayana Dilaporkan ke Bareskrim Polri Terkait Dugaan Kebocoran Putusan MK soal Sistem Pemilu 2024Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim Polri terkait polemik dugaan kebocoran putusan Mahkamah Konstitusi (MK) soal sistem Pemilu 2024, yang dikembalikan menjadi sistem proporsional tertutup atau coblos partai.
Read more »
Denny Indrayana Dilaporkan ke Bareskrim Terkait Dugaan Pembocoran Putusan MK Soal Sistem PemiluPakar hukum tata negara Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim dengan dugaan pembocoran putusan MK.
Read more »