Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim Polri terkait polemik dugaan kebocoran putusan Mahkamah Konstitusi (MK) soal sistem Pemilu 2024, yang dikembalikan menjadi sistem proporsional tertutup atau coblos partai.
Kadiv Humas Polri Irjen Sandi Nugroho menyampaikan, aduan tersebut dibuat oleh pelapor inisial AWW dan tercantum dalam Laporan Polisi Nomor: LP/B/128/V/2023/SPKT/BARESKRIM POLRI tertanggal Rabu, 31 Mei 2023.
Menurut Sandi, ada dua terlapor dalam aduan tersebut, yaitu pemilik atau pengguna atau penguasa akun Twitter @dennyindrayana, dan pemilik atau pengguna atau penguasa akun Instagram @dennyindrayana99. “Saksi-saksi yaitu atas nama WS dan atas nama AF. Kemudian barang bukti yang ditemukan yaitu satu bundle tangkapan layar akun Instagram @dennyindrayana99 dan satu buah flashdisk berwarna putih merk Sony 16 GB,” Sandi menandaskan.
Menurut Listyo, langkah tersebut diambil agar membuat terang peristiwa yang terjadi. Pihaknya pun melakukan rapat terkait langkah yang akan diambil dan hingga kemudian dapat dilaksanakan. Menurut dia, pada putusannya nanti hakim MK akan memiliki pendapat yang terbelah soal putusan tersebut. Dia meyakini, dengan pemilu sistem tertutup maka Indonesia akan kembali ke sistem pemilu di masa Orde Baru yang otoritarian dan koruptif.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Dugaan Bocorkan Rahasia Negara, Denny Indrayana Dilaporkan ke BareskrimMantan Wamenkumham Denny Indrayana dilaporkan ke Bareskrim Polri atas dugaan membocorkan rahasia negara tekait Putusan MK mengenai uji materi sistem pemilu.
Read more »
Denny Indrayana Dituduh Mahfud MD Bocorkan Rahasia Negara, Apa Batasan Rahasia Itu?Mahfud MD menuduh Denny Indrayana bocorkan rahasia negara terkait kabar MK putuskan sistem proporsional tertutup. Apa batasan rahasia negara itu?
Read more »
Denny Indrayana: Hakim MK Sudah Dikondisikan untuk Sengketa Pemilu |Republika OnlineDenny Indrayana sebut hakim MK sudah dikondisikan untuk memproses sengketa pemilu.
Read more »
Yusuf Lakaseng Sebut Pernyataan Denny Indrayana Bentuk Provokasi dan Resahkan Situasi PolitikKetua Bidang Organisasi dan Kaderisasi DPP Partai Perindo Yusuf Lakaseng menanggapi pernyataan Denny Indrayana yang menyebut Pemilu 2024 digelar dengan sistem proporsional...
Read more »
Denny Indrayana Klaim Tidak Bocorkan Putusan MK - Jawa PosDenny Indrayana menegaskan bahwa dirinya tidak membocorkan putusan MK. Alasannya, memang belum ada putusan yang dikeluarkan lembaga itu.
Read more »