Volodymyr Zelensky mengatakan semua negara harus siap akan kemungkinan terburuk yang bisa diambil oleh Vladimir Putin. Dia berbicara soal senjata nuklir taktis.
Seperti dilansir CNN, Zelensky memperingatkan semu negara di dunia atas kemungkinan terburuk yang bisa dilakukan Putin. Zelensky mengatakan kepada Jake Tapper CNN, dalam sebuah wawancara eksklusif dari kantor presiden di Kiev pada hari Jumat , bahwa Putin dapat beralih ke senjata nuklir atau kimia karena tidak menghargai kehidupan rakyat Ukraina
"Tidak hanya saya, seluruh dunia, semua negara harus khawatir karena itu bukan informasi yang sebenarnya, tetapi bisa jadi kebenaran," kata Zelensky, beralih ke bahasa Inggris untuk menekankan maksudnya.Zelensky kembali mengingatkan bahwa Putin bisa melakukannya kapan saja. Dia menyampaikan, bagi Rusia, kehidupan manusia tidak ada artinya.
"Senjata kimia, mereka harus melakukannya, mereka bisa melakukannya, bagi mereka kehidupan rakyat, tak berarti. Itu sebabnya," kata Zelensky. Dia mengaku menyampaikan hal tersebut bukan untuk menakuti semua orang. Akan tetapi, agar semua negara bersiap atas kemungkinan tersebut. "Kita harus berpikir untuk tidak takut, tidak takut tetapi bersiaplah. Tapi itu bukan pertanyaan untuk Ukraina, tidak hanya untuk Ukraina, tetapi untuk seluruh dunia, saya pikir," lanjut dia.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kremlin: Putin Tak Pernah Menolak Bertemu ZelenskyPresiden Rusia Vladimir Putin pada prinsipnya tidak pernah menolak untuk mengadakan pertemuan dengan Presiden Ukraina Vladimir Zelensky, tetapi sebuah dokumen harus...
Read more »
Rusia-Ukraina Damai? Putin Mau Bertemu ZelenskyPemerintah Rusia membuka harapan adanya pertemuan antara Presiden Vladimir Putin dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.
Read more »
Deretan Hoaks Terkait Presiden Rusia Vladimir PutinPresiden Rusia Vladimir Putin menjadi salah satu tokoh yang kerap dijadikan bahan hoaks belakangan ini.
Read more »
Putin Ingatkan Upaya Barat Mengecualikan Energi Rusia akan Berdampak Pada DuniaPresiden Rusia Vladimir Putin mengatakan upaya negara-negara Barat untuk mengecualikan pemasok energi Rusia akan mempengaruhi ekonomi dunia, Kamis (14/4). Dilansir dari APTN, Putin menyampaikan hal itu dalam pertemuan dengan para pejabat tinggi.
Read more »
Istri sekutu Putin tuduh Kiev pukuli sang suami yang ditahanIstri salah satu sekutu utama Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan pada Jumat (15/4) bahwa sang suami telah dipukuli oleh dinas keamanan Ukraina saat ...
Read more »
Anonymous Hajar Putin, 400.000 File Rahasia Kremlin DibocorkanAnonymous, kelompok peretas terkenal yang bertanggung jawab atas puluhan kebocoran profil tinggi kini mengincar Presiden Rusia Vladimir Putin dan bersumpah untuk...
Read more »