Yoon Ji On Bahas Bromance dengan Rowoon SF9, Ternyata Sampai Nangis Saat Lolos Casting 'Tomorrow' Tomorrow Rowoon YoonJiON
TV WowKeren - Yoon Ji On baru-baru ini terlibat wawancara usai membintangi"Tomorrow" yang sudah tamat beberapa waktu lalu. Bicara soal peran utama pertamanya, sang aktor juga membahas adegan bromance dengan Rowoon SF9 di dalam drama.
Saat memainkan Ryoong Gu, Yoon Ji On mengaku berfokus pada keseimbangan tim manajemen krisis sendiri dengan ketua tim emosional Goo Ryun dan malaikat maut magang Choi Jun Woong . Selain kebiasaan kerja 8 jam sehari untuk hidup seimbang, bromance Ryoong Gu dan Jun Woong menjadi sorotan.Semula, Yoon Ji On yang menyadari ada perbedaan hubungan Ryoong Gu dan Joon Woong di drama dengan webtoon membuatnya terlibat diskusi dengan sutradara.
"Kupikir aku berpikiran pendek. Ryoong Gu terlihat sepertiku. Aku bukan orang yang mengekspresikan perasaanku dengan baik, jadi kupikir itu sama. Tapi setnya sangat menyenangkan dan seru, aku jadi banyak tertawa," tutupnya. Dalam"Tomorrow", Yoon Ji On berperan sebagai Lim Ryoong Gu, malaikat maut eksentrik yang bekerja sebagai wakil Goo Ryun di tim manajemen krisis Joomadeung. Tim mereka bertugas menyelamatkan manusia yang ingin bunuh diri. Namun siapa sangka bahwa Yoon Ji On menangis begitu tahu dirinya lolos audisi drama ini.
"Di webtoon, Ryoong Gu adalah karakter yang merangkul dan membimbing Jun Wong dengan Ryeon, tapi di drama, ada konflik dengan Jun Woong. Aku berbicara dengan sutradara karena aku lebih akrab dengan webtoon terlebih dulu, jadi aku terbiasa berpegangan padanya, tapi dia bilang bahwa tidak punya pilihan selain menyesuaikan karakter untuk menunjukkan pertumbuhan karakter di episode 16," beber Yoon Ji On.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Seo Ji Hye Kagumi Akting Lucu Yoon Kye Sang di 'Kiss Sixth Sense', Akui Jadi TermotivasiSaat menghadiri konferensi pers 'Kiss Sixth Sense' pada Rabu (25/5), Seo Ji Hye berbicara tentang pengalamannya bekerjasama dengan Yoon Kye Sang. Berikut penuturan lengkapnya.
Read more »
Akui Cemburu Beneran, Yoon Kye Sang Pinta Kim Ji Suk Pacari Seo Ji Hye di Kehidupan NyataKim Ji Suk mengakui bahwa ia cemburu karena banyaknya adegan romantis Yoon Kye Sang dan Seo Ji Hye di drama 'Kiss Sixth Sense' kala melakukan konferensi pers kemarin, Rabu (25/5).
Read more »
Musim Reuni, Jang Dong Yoon dan Seol In A Diharap Pamer Chemistry di KBS 'Oasis'Aktris cantik tengah naik daun Seol In A diungkapkan mendapatkan tawaran untuk membintangi drama KBS mendatang 'Oasis' yang sebelumnya juga mengincar Jang Dong Yoon.
Read more »
Seo Ye Ji Tampil Penuh Pesona Fatal, Teaser Baru 'Eve' Bawa Petunjuk Penting Soal Balas DendamDalam teaser terbaru 'Eve', Seo Ye Ji menunjukkan pesona fatalnya sebagai 'bunga berbahaya' baik saat sedang menari tango atau di luar panggung. Ternyata ada petunjuk penting di teaser tersebut.
Read more »
Akting So Ji Sub Tuai Pujian Selangit Meski Perankan Karakter Sulit di 'Doctor Lawyer'MBC telah merilis poster baru untuk karakter So Ji Sub dalam drama 'Doctor Lawyer'. Bersama dengan itu, produser 'Doctor Lawyer' turut memuji kemampuan akting sang aktor seperti ini.
Read more »
Lee Sang Yeob Tatap Khawatir Seo Ye Ji, 'Eve' Bocorkan Hubungan Masa Lalu'Eve' awalnya dijadwalkan tayang mulai 25 Mei mendatang. Namun tim produksi menunda penayangan hingga drama tvN ini akhirnya baru bisa tayang mulai 1 Juni mendatang.
Read more »