Presiden China Xi Jinping mengirimkan pesan ucapan selamat kepada Luiz Inacio Lula da Silva atas pelantikannya sebagai presiden Brasil.
Jakarta - Presiden China Xi Jinping mengirimkan pesan ucapan selamat kepada Luiz Inacio Lula da Silva atas pelantikannya sebagai presiden Republik Federasi Brasil, Senin .
Dalam pesannya, Xi menunjukkan bahwa China dan Brasil adalah negara berkembang utama dengan pengaruh global dan pasar negara berkembang yang penting. Kedua negara adalah mitra strategis komprehensif yang berbagi kepentingan umum secara ekstensif dan memikul tanggung jawab pembangunan bersama, imbuh Xi.
Sejak peresmian hubungan diplomatik 48 tahun lalu, hubungan bilateral antara kedua negara menunjukkan perkembangan yang berkelanjutan dan mendalam berkat upaya bersama dari kedua pihak, serta menjadi semakin matang dan dinamis, tutur Xi. Dia juga menambahkan bahwa hubungan China-Brasil menjadi model hubungan antara negara-negara berkembang besar yang kaya makna dan memiliki prospek luas.
Xi juga mengatakan bahwa dia sangat mengutamakan pengembangan kemitraan strategis komprehensif China-Brasil, dan bersedia bekerja sama dengan Lula untuk terus saling memberikan dukungan kuat dalam mengambil jalur pembangunan yang sejalan dengan kondisi nasional masing-masing, saling menghormati kepentingan inti masing-masing, mendorong kerja sama praktis mereka, memperkuat koordinasi multilateral, serta memimpin dan mendorong kemitraan ke level yang lebih tinggi dari perspektif strategis dan...
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Presiden Baru Brasil Terima Surat dari Xi Jinping |Republika OnlineXi mengungkpakan keinginan untuk meningkatkan kerja sama dengan Brasil
Read more »
Lula Dilantik Jadi Presiden Brasil di Bawah Ancaman Pendukung BolsonaroPemimpin sayap kiri Luiz Inacio Lula da Silva yang biasa dipanggil Lula dilantik sebagai presiden Brasil pada Minggu (1/1/2023).
Read more »
Pasar saham Brasil jatuh pada hari pertama Lula menjabat presidenPasar Brasil memberikan vonis yang melemahkan pada hari pertama Presiden Luiz Inacio Lula da Silva yang berhaluan kiri menjabat pada Senin (2/1/2023), setelah ...
Read more »
Lula da Silva dilantik sebagai Presiden BrazilKabar baru! Upacara pelantikan Presiden Brazil terpilih Lula da Silva dan Wakil Presiden Geraldo Alckmin berlangsung pada Senin (2/1) pukul 15.00 waktu setempat.
Read more »