Produksi batu bara RI ditarget melesat pada tahun 2023 di tengah harga yang masih tinggi
Lana beralasan, bahwa rencana peningkatan produksi batu bara karena kebutuhan domestik akan batu bara semakin meningkat. Misalnya saja, untuk kelistrikan di tahun depan mencapai 161 juta ton dan non kelistrikan mencapai 48,8 juta ton.
"Indonesia hanya mengamankan pasokan untuk kebutuhan dalam negeri dan ketika kebutuhan dalam negeri sudah aman, selebihnya dapat diekspor oleh pelaku usaha sesuai kesepakatanDi waktu yang bersamaan, dalam Konfrensi Pers APBN Kita, Menteri Keuangan Sri Mulyani menyebutkan harga batu bara m. Hal itu sebagai dampak dari situasi geopolitik atau perang antara Rusia dan Ukraina. Selain itu, melejitnya kebutuhan batu bara Eropa ketika dilanda musim dingin.
Alasannya, bahwa permintaan batu bara dari China dan juga India diperkirakan meningkat meskipun di tengah resesi keuangan global."Karena China sudah mulai relaksasi kebijakan, jadi ekonomi mereka mulai akan lebih cepat pertumbuhannya di 2023. India juga sedang meningkatkan kapasitas kelistrikan mereka di 2023," ungkap Hendra kepada CNBC Indonesia, Selasa .
Permintaan batu bara dari negara-negara Eropa sepertinya juga menjadi salah satu melejitnya produksi batu bara Indonesia. Dari catatan Kementerian ESDM, sampai akhir Desember 2022 ini permintaan batu bara Eropa diperkirakan akan mencapai 6,6 juta ton.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jokowi Minta Bank BUMN Genjot Kredit UMKM, Intip Capaian BRI, Mandiri, dan BNIPresiden Jokowi meminta rasio kredit UMKM bank mencapai 30 persen pada 2023.
Read more »
Natal dan Tahun Baru 2023: Jokowi Sebut Ada Pergerakan 44 Juta OrangJokowi memprediksi akan ada pergerakan sebanyak 44 juta orang saat liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023.
Read more »
Masih Ada Peluang Mengejar Pertumbuhan Tahun 2023Pengembang properti tetap optimistis industri properti perumahan akan bertumbuh pada 2023. Potret makroekonomi Indonesia dan kepemimpinan nasional masih dipercaya investor. Ekonomi AdadiKompas
Read more »
Resesi Mengancam, Perekonomian Jabar Diperkirakan Masih Tumbuh Tahun 2023Di tengah ancaman resesi global, perekonomian Jawa Barat diprediksi masih tumbuh sekitar 5 persen tahun 2023. Namun, sejumlah tantangan masih membayangi. Nusantara AdadiKompas
Read more »
Meski Resesi,Penambang Yakin Ekspor Batu RI 2023 Masih TinggiResesi Mengancam, Penambang Yakin Ekspor Batu RI 2023 Masih Tinggi
Read more »
Duh, Kepastian Gaji PNS Naik 7% di 2023 Masih BuramPemerintah dikabarkan akan menaikkan gaji pegawai negeri sipil pada tahun depan sebesar 7%.
Read more »