Sejumlah WNI menjadi korban penyekapan perusahaan online scam di Sihanoukville, Kamboja.
Bisnis.com, JAKARTA - Kementerian Luar Negeri menyampaikan perkembangan terkait upaya penyelamatan terhadap 60 warga Negara Indonesia yang menjadi korban penyekapan di Kamboja.
Sejumlah WNI tersebut menjadi korban penyekapan perusahaan online scam di Sihanoukville, Kamboja. Para WNI menjadi korban penipuan mafia rekrutmen Pekerja Migran Indonesia nonprosedural untuk bekerja di perusahaan investasi maupun teknologi informasi di Kamboja. Lebih lanjut, Retno mengatakan pascaevakuasi ke lokasi aman, ada beberapa hal yang akan dilakukan terhadap 55 WNI. Pertama, pihak Kepolisian akan melakukan BAP untuk bahan penyelidikan lebih lanjut.Kedua, para WNI akan diserahterimakan kepada KBRI Phnom Penh dan akan dipindahkan dari Sihanoukville ke Phnom Penh.Ketiga, sesuai SOP, staf KBRI akan melakukan wawancara berdasarkan screening indikasi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang dan selanjutnya akan direpatriasi ke Indonesia.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kamboja sudah respons permintaan Menlu bebaskan WNI disekapDirektorat Pelindungan Warga Negara Indonesia Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia (Kemlu RI) mengatakan Kementerian Luar Negeri Kamboja telah merespons ...
Read more »
WNI yang Disekap di Kamboja Jadi 60 OrangKadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengkonfirmasi, berdasarkan data terkini, jumlah WNI yang disekap di Kamboja bertambah jadi 60.
Read more »
Bertambah Jadi 60 WNI Disekap di Kamboja, Polri Sebut Lokasinya Sudah TerlacakBertambah Jadi 60 WNI Disekap di Kamboja, Polri Sebut Lokasinya Sudah Terlacak: Bertambah menjadi 60 orang Warga Negara Indonesia (WNI) yang disekap di Kamboja karena menjadi korban penipuan. Adapun sebelumnya dilaporkan bahwa sebanyak 53 WNI disekap di…
Read more »
WNI Disekap di Kamboja Bertambah Jadi 60 Orang | merdeka.comIa menyebut, untuk 60 WNI saat ini berada di lokasi Phum 1, Preah Sihanouk, Kamboja titik koordinat 10°37'33.0'N 103°30'08.7'E
Read more »
Polri: Jumlah WNI yang Disekap di Kamboja Bertambah jadi 60 OrangBerdasarkan data yang diperoleh Polri, jumlah warga negara Indonesia (WNI) yang diduga disekap bertambah menjadi 60 orang.
Read more »