RSDC Wisma Atlet Setop Operasi 31 Desember, Nakes Tetap Siaga!
Operasional Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Kemayoran akan dihentikan pada 31 Desember 2022 seiring dengan terus menurunnya konfirmasi kasus positif covid-19.
Koordinator Humas RSDC Wisma Atlet Kemayoran, Mintoro Sumego mengungkapkan kebenaran rencana penutupan operasional Wisma Atlet Kemayoran, namun terdapat 1 tower dengan 1.650 tempat tidur yang disiagakan guna mengantisipasi potensi kenaikan kasus covid-19. Seperti apa rencana penutupan RSDC Wisma Atlet Kemayoran? Selengkapnya simak dialog Shinta Zahara dengan Koordinator Humas Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet Kemayoran, Mintoro Sumego dalam Profit, CNBC Indonesia Indonesia
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
RSDC Wisma Atlet Akan Resmi Berhenti Operasi Hari IniSetelah operasional dihentikan, Pengelola RSDC, hanya akan menyiagakan tower 6. Tower ini masih disiagakan untuk antisipasi penanganan pasien baru.
Read more »
Operasional RSCD Wisma Atlet Kemayoran Dihentikan Hari IniOperasional RSDC Wisma Atlet Kemayoran akan dihentikan hari ini. Penutupan RSDC ini berdasarkan surat yang diteken oleh Kepada BNPB Letjen TNI Suharyanto.
Read more »
Kilas Balik Perjuangan Nakes Tangani Pasien COVID Wisma Atlet yang Tutup 2022Di penghujung tahun 2022, RSDC Wisma Atlet Kemayoran dikabarkan akan tutup pada 31 Desember. Begini perjuangan nakes menangani pasien COVID-19 di Wisma Atlet.
Read more »
Kilas Balik RS Wisma Atlet: 2020 Tangani Pasien COVID, Akhir 2022 DitutupRSDC Wisma Atlet Kemayoran akan menghentikan operasional hari ini. Wisma Atlet menangani pasien Corona sejak Maret 2020, gelombang varian Delta hingga Omicron.
Read more »
Hari Ini 31 Desember, Operasional RSDC Wisma Atlet Dihentikan Bertahap dan Sisakan Satu Tower SiagaOperasional Rumah Sakit Darurat covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran akan dihentikan secara bertahap oleh pemerintah mulai 31 Desember 2022.
Read more »