Melalui skema jalur perjalanan vaksin, Singapura terima turis dari Jerman dan Brunei Darussalam
Liputan6.com, Singapura - Gugus Tugas Multi-Kementerian COVID-19 Singapura pada Kamis, 19 Agustus 2021, menyebut bahwa Singapura akan meluncurkan jalur perjalanan vaksin pertama dengan Jerman dan Brunei Darussalam.
Hanya saja, wisatawan Jerman dan Brunei yang masuk Singapura harus menjalani serangkaian tes COVID-19, seperti hasil swab test PCR yang negatif 48 jam sebelum berangkat, lalu tes lagi setibanya di Bandara Changi, dan tes setelah kedatangan pada hari ketiga dan ketujuh di klinik yang ditunjuk di Singapura.Gugus Tugas COVID-19 Singapura, mengatakan, bagi wisatawan yang tidak menyelesaikan tes akan dikenakan sanksi denda berdasarkan Undang-Undang Penyakit Menular.
2 dari 4 halamanPenggunaan Vaksin yang Diizinkan di SingapuraDikutip dari situs Channel News Asia pada Jumat, 20 Agustus 2021, wisatawan Jerman dan Brunei dianggap sudah vaksinasi lengkap dua minggu setelah menerima dosis kedua vaksin yang masuk daftar penggunaan darurat Organisasi Kesehatan Dunia, yaitu :Selain itu, calon wisatawan dari dua negara tersebut harus berada Jerman atau Brunei Darussalam setidaknya 21 hari berturut-turut sebelum berangkat ke Singapura.
3 dari 4 halamanMaskapai untuk Jalur Perjalanan VaksinOtoritas Penerbangan Sipil Singapura , mengatakan, jalur perjalanan vaksin akan terbuka untuk semua tujuan perjalanan. Baik untuk liburan, bisnis, atau sekadar mengunjungi keluarga.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Jerman Sebut AS Bertanggung Jawab Atas Situasi di AfghanistanGubernur Bavaria Markus Soeder menyebut AS memikul tanggung jawab atas situasi di Afghanistan karena terlalu tergesa-gesa meninggalkan negara itu. Seorang anggota...
Read more »
Hancurkan Borussia Dortmund, Bayern Munich Juara Piala Super JermanBayern Munich unggul atas Borussia Dortmund untuk memenangkan Piala Super Jerman, Rabu (18/8). BayernMunich
Read more »
130 Warga Afghanistan Tiba di Jerman dengan Pesawat Lufthansa PertamaPesawat Lufthansa pertama yang membawa 130 orang dari Afghanistan mendarat di Frankfurt, Jerman, pada Rabu pagi, kata pihak maskapai.
Read more »
Intelijen Jerman Gagal Total Prediksi Gerak Cepat Taliban di AfghanistanKegagalan intelijen yang serius telah menyebabkan kesalahan manajemen evakuasi di Afghanistan oleh Jerman. Kegagalan intelijen yang serius telah menyebabkan kesalahan...
Read more »