Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menempatkan jumlah kematian global Covid-19 hampir 15 juta jiwa.
Jenewa, Beritasatu.com- Seperti dilaporkan Al Jazeera, Kamis , data resmi WHO itu mengungkap bahwa pandemi virus corona menewaskan hampir tiga kali lebih banyak orang daripada yang dilaporkan secara resmi.
Menurut WHO, hampir 50 persen dari kematian yang sampai sekarang belum dihitung berada di India. Di sana, ada 4,7 juta orang dilaporkan meninggal akibat pandemi. Jumlah itu mencapai penghitungan 10 kali lebih tinggi dari angka resmi negara itu sendiri dan hampir sepertiga dari total global.Kelebihan kematian dihitung sebagai perbedaan antara jumlah kematian yang telah terjadi dan jumlah yang diharapkan tanpa adanya pandemi, berdasarkan data dari tahun-tahun sebelumnya.
“Data yang serius ini tidak hanya menunjukkan dampak pandemi tetapi juga kebutuhan semua negara untuk berinvestasi dalam sistem kesehatan yang lebih tangguh yang dapat mempertahankan layanan kesehatan penting selama krisis, termasuk sistem informasi kesehatan yang lebih kuat,” ujar Direktur Jenderal WHO Tedros Adhanom kata Ghebreyesus.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Update Covid-19 Per 5 Mei, Kasus Bertambah 250 Orang, Meninggal 19Dengan demikian, jumlah kasus Covid-19 di Indonesia kini mencapai 6.047.741 orang, terhitung sejak diumumkannya pasien pertama.
Read more »
Cegah Kenaikan Covid-19, Beijing Tutup Stasiun Metro dan BusPertambahan kasus Covid-19 di China semakin mengkhawatirkan.
Read more »
Arab Saudi Catat Nol Kematian Terkait Covid-19 |Republika OnlineSaudi telah memberikan lebih dari 64 juta dosis vaksin.
Read more »
Naik, Sebaran Covid-19 DKI Jakarta Bertambah 62 KasusHari ini pertambahan kasus Covid-19 di Indonesia naik.
Read more »
Menlu AS Positif Covid-19'Menlu telah divaksin penuh serta mendapatkan suntikan booster. Dia hanya mengalami gejala ringan.'
Read more »
Terus Menurun, Dinkes Catat Kasus Aktif Covid-19 di Jakarta Tersisa 775 PasienPemprov DKI Jakarta masih terus berupaya mengendalikan pandemi Covid-19. Tercatat pada Rabu, 4 Mei 2022 Dinkes mencatat jumlah kasus aktif di Jakarta hari ini turun...
Read more »