RADARSEMARANG.ID, Semarang – Bus rombongan wisata warga RW 2 Kelurahan Manyaran, Kecamatan Semarang Barat mengalami musibah di Jawa Timur. Bus yang ditumpangi puluhan orang tersebut jatuh ke …
– Bus rombongan wisata warga RW 2 Kelurahan Manyaran, Kecamatan Semarang Barat mengalami musibah di Jawa Timur. Bus yang ditumpangi puluhan orang tersebut jatuh ke jurang di wilayah Magetan, Minggu sekitar pukul 11.00. Kejadian ini, tujuh orang meninggal termasuk pengemudi bus.
“Kalau informasi sementara, korban yang meninggal saya dengar ada tujuh orang, termasuk driver , luka 15 orang termasuk kritis sekitaran 4 orang,” ungkap sekretaris RT 1 RW 2, Agus Kuswanto, kepada Jawa Pos Radar Semarang, Minggu . Terlihat, Agus dan warga lainnya memasang tenda di jalan raya, wilayah RW 3 dan masih menunggu kedatangan para jenazah. Menurutnya, jenazah dan korban luka saat berada di rumah sakit Magetan. Agus juga menyebutkan, informasi yang diperoleh jenazah akan langsung dibawa ke Semarang.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Bus Rombongan RT5 RW 02 Manyaran Semarang Barat Terjun ke Jurang di Plaosan MagetanRADARSEMARANG.ID, Semarang – Sebuah bus pariwisata mengangkut puluhan orang terjun ke jurang di pinggir jalan Raya Sarangan-Tawangmangu atau jalan tembus Cemoro Sewu-Sarangan tepatnya di atas…
Read more »
6 Warga Semarang Tewas dalam Kecelakaan Bus di MagetanEnam warga Semarang, Jawa Tengah, tewas dalam kecelakaan bus di Magetang, Jawa Timur, Minggu (4/12/2022).
Read more »
Detik-detik Bus Semeru Masuk Jurang di Magetan, 7 Orang Tewas, 6 Warga SemarangKecelakaan maut: Bus Semeru Putra Transindo bernomor polisi H-1470-AG masuk jurang di daerah Magetan. Jumlah korban tewas 7 orang.
Read more »
Jersey dan Medali 'Running Race Semarang 10K' Diluncurkan, Plt Wali Kota Semarang Jadi Model DadakanGelaran olahraga 'Running Race Semarang 10K' akan kembali digelar pada 18 Desember 2022 mendatang.
Read more »
Permudah Warga Bepergian Lintas Jawa, KAI Resmikan Kereta Api Baru KA Blambangan Ekspres Relasi Semarang-BanyuwangiSemarang, Jawa Tengah - PT Kereta Api Indonesia (KAI) resmikan Kereta Api baru yaitu KA Blambangan Ekspres relasi Semarang-Banyuwangi PP. Pemberangkatan perdana
Read more »