Warga terdampak gempa Cianjur bisa segera menghuni 80 rumah instan sederhana sehat (risha) tahan gempa.
Jakarta, Beritasatu.com- Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat mengungkapkan warga terdampak gempa Cianjur bisa segera menghuni 80 rumah instan sederhana sehat tahan gempa.
Iwan mengatakan Kementerian PUPR akan terus berupaya proses pembangunan risha berjalan sesuai rencana yang telah ditetapkan sebelumnya.Tenda Pengungsi Gempa Cianjur Mulai Dibongkar Lokasi pembangunan di Desa Sirnagalih, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur juga dinilai sangat strategis dan memiliki kontur tanah yang rata sehingga mudah dalam proses pembangunannya.
Sebanyak 80 unit tahap pertama beserta prasarana sarana dan utilitasnya ditargetkan bisa segera dihuni sehingga masyarakat tidak terlalu lama tinggal di pengungsian. Selanjutnya ada 67 unit yang sudah ada atap dan proses pemasangan dinding dan lantai serta 81 unit yang sudah terpasang rangka struktur risha. Pihak PT Brantas Abipraya sebagai pelaksana pembangunan juga terus mendorong para pekerja untuk bekerja dengan tepat, cepat dan memiliki mutu bangunan yang berkualitas.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Kementerian PUPR: Warga Cianjur bisa segera huni 80 rumah tahan gempaKementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengungkapkan warga terdampak gempa Cianjur bisa segera menghuni 80 rumah instan sederhana sehat ...
Read more »
Update Korban Gempa Cianjur: Meninggal Dunia Jadi 635 Orang, Tim SAR Maksimalkan Pencarian di Hari Terakhir - Pikiran-Rakyat.comBupati Cianjur Herman Suherman berharap 5 korban lainnya yang tertimbun longsor akibat gempa bisa segera ditemukan.
Read more »
Warga Cianjur berhamburan keluar rumah karena gempa dangkalWarga Cianjur, Jawa Barat, yang baru pulang ke rumah masing-masing, berhamburan keluar rumah karena merasakan gempa dangkal kedalaman 10 km bermagnitudo 2,9 ...
Read more »
Cianjur Gempa Lagi, Warga Berhamburan Keluar RumahDetik-detik warga Cianjur berhamburan keluar rumah setelah merasakan gempa yang cukup terasa.
Read more »
Gempa Susulan Paling Terasa di Cianjur, Warga Sempat PanikPihaknya mencatat setelah gempa magnitudo 5,6 yang melanda Cianjur, sudah terjadi empat ratusan lebih gempa susulan meski kecil dan tidak terlalu terasa, namun gempa kali ini, dirasakan cukup kencang hampir di seluruh wilayah Cianjur.
Read more »