Wapres menyebut percepatan ekonomi digital jadi kunci pemulihan pascapandemi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin mendorong percepatan pengembangan ekonomi digital di seluruh sektor. Wapres Ma'ruf mengatakan, nilai ekonomi digital Indonesia saat ini tertinggi di Asia Tenggara.
Karena itu, Ma'ruf menekankan momentum pemulihan pascapandemi untuk melakukan percepatan transformasi digital di berbagai sektor usaha. Dia berharap digitalisasi tidak hanya di sektor e-commerce, tetapi di bidang pertanian, kesehatan, pendidikan, pariwisata, hingga industri kreatif. "Keputusan bisnis berbasis data akan meningkatkan kualitas proses bisnis dari hulu hingga hilir ke konsumen, dengan tetap memperhatikan koridor perlindungan data privatnya," kata Ketua Harian Komite Nasional Ekonomi dan Keuangan Syariah ini.
Ma'ruf berharap pengusaha dapat menjadi penggerak aktivitas ekonomi untuk menciptakan lapangan kerja yang lebih luas bagi masyarakat. Ma'ruf juga mengajak para pengusaha dapat merangkul dan melibatkan usaha mikro dan kecil dalam aktivitas usahanya demi meningkatkan daya saing UMK.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Luncurkan Tapera Syariah, Ini Harapan Wapres Ma'ruf AminWapres Ma'ruf Amin mengungkapkan tiga langkah strategis yang dapat dilakukan dalam pengembangan Tapera Syariah.
Read more »
Wapres Ma’ruf Amin: Tapera Jadi Solusi Masyarakat Bisa Punya RumahWapres Ma’ruf Amin: Tapera Jadi Solusi Masyarakat Bisa Punya Rumah: Wapres Ma'ruf Amin meluncurkan Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) Syariah.
Read more »
Wapres: Perlu Gerakan Terkoordinasi Tangani Terorisme dan Radikalisme |Republika OnlineWapres sebut kehadiran lembaga pengkajian sangat penting untuk menangkal terorisme.
Read more »
Wapres: Celah Teror dan Gerakan Radikal Pemecah Kesatuan Bangsa Harus Ditutup |Republika OnlineWapres mendorong kerja sama antarlembaga tangani radikalisme dan terorisme
Read more »
Wapres Ma'ruf Amin Mendukung Polri Memberantas Judi OnlineWakil Presiden Ma'ruf Amin menyatakan mendukung langkah Polri untuk memberantas judi online di Indonesia.
Read more »
Posisi Foto Presiden dan Wapres Tertukar di Pendapa Kecamatan LentengPemandangan tak lazim terlihat di pendapa Kecamatan Lenteng, Sumenep, Sabtu (20/8). Tampak foto Presiden RI Joko Widodo berada di samping kiri Garuda Pancasila dan foto Wapres KH Ma’ruf Amin di samping kanan.
Read more »