Vin Diesel Umumkan 'Captain Marvel' akan Bermain di Film Fast & Furious 10
Melalui akun Instagram-nya, @vindiesel, Vin Diesel mengumumkan hal tersebut sembari mengunggah foto dirinya dan Brie Larson.
Di foto tersebut, tampak mereka tersenyum lebar dan pada takarir tertulis ucapan selamat datang dari Vin Diesel kepada Brie Larson ke dalam keluarga Fast & Furious 10.Baca Juga: Video Viral BMW Drifting di Simpang Lima Ahmad Yani, Netizen: Vin Diesel keur di Bandung "Namun, apa yang Anda lihat ini adalah karakter yang akan saya perkenalkan di Fast & Furious 10," katanya.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: