Kondisi Sri Lanka tengah terpuruk. Sri Lanka bangkrut karena tak bisa memenuhi kewajibannya membayar utang. Indonesia masih 'jauh' dari yang dihadapi Sri Lanka.
Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance Tauhid Ahmad menilai, Indonesia belum mengarah pada situasi seperti. Sebab, dari sisi cadangan devisa masih baik sejalan dengan baiknya perdagangan internasional.
"Saya kira kalau misalnya situasi sekarang belum terlalu. Karena ekspornya masih jalan, kecuali defisit kita udah agak lumayan besar, nah itu bahaya. Sekarang kan masih surplus, devisanya bertahan," katanya kepada"Tapi kalau nanti defisit, dan defisit dalam setahun nggak bisa balik ataupun terlalu tinggi, maka itu yang berbahaya. Devisa bisa habis karena pintu ekspor impor, pariwisata, itu baru takutnya gagal bayar di situ," tambahnya.
Ada sejumlah hal yang perlu diperhatikan, dengan rasio utang pemerintah hampir 40% kemungkinan bisa bertambah jika tidak ada peningkatan penerimaan negara. "Kalau misalkan tidak ada peningkatan di penerimaan negara, utang bayar utang, semakin lama bisa tembus di atas level psikologis," katanya.Sementara, Direktur Riset Center of Reform on Economics Piter Abdullah mengatakan, utang pemerintah masih aman. Dia menilai, Indonesia merupakan negara yang terkenal disiplin menjaga utangnya.
"Utang kita dengan rasio sekarang ini sekitar 40% terhadap PDB itu dalam kondisi yang aman. Kondisi yang sangat berhati-hati. Dan Indonesia sangat terkenal, sangat disiplin menjaga kondisi utangnya," ujarnya."Setiap tahun defisit APBN kita itu dijaga tidak pernah lewat dari 3%. Waktu 2020, 2021, tahun 2022 defisit kita dicatat 3%, itu pun dijaga tidak jauh dari 3%.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Presidennya Bakal Mundur, Begini Kondisi Hancurnya Ekonomi Sri LankaKondisi ekonomi Sri Lanka memang sedang buruk. Negara ini dihadapkan masalah pada inflasi yang sangat tinggi.
Read more »
Cerita dari dalam istana mewah Presiden Sri Lanka yang diserbu masyarakat - BBC News IndonesiaWarga Sri Lanka memenuhi kolam, ruang tidur, hingga halaman rumput luas di istana kepresidenan yang mewah. Mereka mengancam akan terus menduduki istana itu sampai Presiden Gotabaya Rajapaksa mengundurkan diri.
Read more »
Indonesia Jangan Begini Biar Nggak Bangkrut Seperti Sri LankaSri Lanka saat ini tengah menghadapi krisis ekonomi yang memicu gelombang aksi protes.
Read more »
BBM Naik Lagi, MS Kaban: Apakah Peristiwa Sri Lanka akan Inspirasi Rakyat Indonesia?Era pemerintahan Presiden Joko Widodo selama ini hanya meminta diperhatian tanpa mau memperhatian kondisi rakyatnya. Terutama, dalam kebijakan harga minyak
Read more »
Rayakan Idul Adha, Sri Mulyani Bicara Kondisi MultikrisisSri Mulyani berpesan agar momen Idul Adha ini jadi kesempatan untuk saling membantu sesama. Hal itu sangat dibutuhkan di tengah kondisi multikrisis saat ini.
Read more »