Raisa menyiapkan kejutan menuju konser tunggalnya di Stadion Utama Gelora Bung Karno. Ada bintang tamu yang masih dirahasiakan olehnya. Wah siapa tuh?
"Yes bakalan ada opening act, akan ada guest star juga ya. Nanti tapi, spill-nya nanti," ujar Raisa di GBK, Senayan, Jakarta Pusat, Kamis .Pada konser tunggalnya itu Raisa berencana akan membawakan 26 lagu dengan durasi 2 jam lebih.Diketahui, konser ini sempat terkendala waktu dan tempat, beberapa tahun lalu. Pihak penyelenggara konser pun angkat bicara.Mereka menegaskan konser ini dijalani dengan usaha keras karena berusaha mempertahankan Gelora Bung Karno sebagai venue utama.
"Dengan terus berusaha saja, tetap berjalan," ujar Adry Boim selaku CEO Juni Records di acara yang sama. "Ya kami percaya di sini kami nggak ingin melakukan hal-hal negatif. Sama seperti kebanyakan dari kita yang mencintai stadion ini sangat bangga bisa hadir di sini. Percaya kita komitmen bisa menjaga sistem di sini," lanjut Boim.
Beberapa waktu lalu induk sepak bola dunia atau FIFA tidak menyetujui stadion GBK digunakan untuk konser atau pagelaran acara apa pun jelang Piala Dunia U-20 2023.Terkait dengan hal itu, beberapa konser besar dalam waktu dekat ini pun dipertanyakan. Salah satunya konser tunggal Raisa dan BLACKPINK.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Senyum Raisa Jelang Konser Tunggal di GBKRaisa Andriana akan menggelar konser tunggal yang bertajuk Raisa Live in Concert dengan membawakan 26 lagu
Read more »
Panggung Megah Konser Raisa di GBK, Suguhkan LED Hampir 1.000 MeterKonser Raisa di Gelora Bung Karno akan ditampilkan di sebuah panggung megah
Read more »
30 Hari Menjelang Konser Raisa di GBKPenyanyi Raisa Andriana siap menggelar konser di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pada 25 Februari 2023 mendatang.
Read more »
Raisa Sebut Ada Opening Act dan Siapkan 6 Kostum untuk Konsernya di GBKRaisa memastikan akan ada kejutan dalam konsernya yang digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, pada 25 Februari 2023.
Read more »
Partai Gelora Setuju Revisi UU Desa, Ini Sederet Alasannya | merdeka.comFahri menjelaskan, terdapat dana desa yang masuk dalam anggaran pemerintah pusat. Oleh karena itu, terdapat kemungkinan ketidakpahaman penggunaan dana desa oleh kepala desa.
Read more »
Onext Adakan Giveaway Tiket Konser Raisa, Simak Syarat dan KetentuannyaSiapa sih yang gak kenal Raisa? Yes! Salah satu solois perempuan Indonesia yang akan menggelar konser solo di Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada Februari ini
Read more »