Truk Tangki BBM Kebakaran di Tol Merak - Tangerang, Pertamina: Penyebab Insiden Akan Diinvestigasi TempoBisnis
TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah truk tangki BBM atau bahan bakar minyak mengalami kebakaran di Tol Merak - Tangerang pada Minggu dini hari, 28 Mei 2023. Pertamina buka suara atas hal ini.Pjs. Area Manager Communication Relations & CSR Pertamina Patra Niaga Subholding Commercial & Trading Regional Jawa Bagian Barat, Joevan Yudha Achmad, membenarkan ada kejadian truk tangki BBM yang terbakar.
30 WIB,' kata Joevan lewat keterangan resminya pada Minggu, 28 Mei 2023.Dia mengatakan tidak ada korban dalam kejadian ini. Api juga telah berhasil dipadamkan dengan bantuan pemadam kebakaran setempat. 'Penyebab insiden akan diinvestigasi lebih lanjut bekerja sama dengan pihak aparat berwajib,' ujar Joevan.Lebih lanjut, Joevan mengatakan pihaknya telah memastikan kebakaran truk tangki BBM tersebut tidak mengganggu stok dan pasokan BBM untuk wilayah Banten dan sekitarnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pertamina Investigasi Penyebab Truk Tangki BBM Terbakar di Tol Tangerang-MerakTruk tangki PT Pertamina (Persero) terbakar dini hari tadi di Tol Merak-Tangerang. Truk tersebut mengangkut Pertalite dan solar.
Read more »
Truk Tangki Terbakar di Km 56 Tol Tangerang Merak, Lalu Lintas DialihkanSebuah truk tangki pengangkut bahan kimia terbakar di jalan tol Tangerang Merak Km 56 arah Jakarta dan menyebabkan arus lalu lintas dialihkan.
Read more »
Penyebab Kebakaran Truk Tangki Pertamina di Tol Tangerang Merak Diduga karena Korsleting ListrikTruk tangki Pertamina itu mengangkut 16.000 liter pertalite dan 8.000 liter solar. Api berhasil dipadamkan setelah dua jam dan truk hangus terbakar.
Read more »
Mobil Tangki Bahan Kimia Terbakar di Tol Merak Arah Jakarta, Api Berkobar HebatSebuah mobil tangki terbakar di Tol Tangerang Merak arah Jakarta, tepatnya di KM 56. Desa Kibin, Kecamatan Kibin, Kabupaten Serang Banten, Minggu (28/5/2023).
Read more »
Berita Liga 1: Persita Tangerang Dikabarkan Rekrut Legenda Inter Milan Walter Zenga sebagai Direktur TeknikWalter Zenga sebelumnya sudah berkunjung ke Tangerang untuk bertemu dengan Bupati Tangerang dan Presiden Klub Liga 1 Persita Tangerang.
Read more »