Bupati menyebut sudah ada 4 kecamatan zona merah di Kabupaten Semarang
REPUBLIKA.CO.ID, UNGARAN -- Bupati Semarang, Ngesti Nugraha menyayangkan warganya yang kembali mengabaikan disiplin protokol kesehatan sebagai langkah untuk menekan risiko penularan Covid-19.
Bupati juga mengkui, beberapa pekan terakhir tren peningkatan kasus Covid-19 di wilayah Kabupaten Semarang juga sudah terpantau, kendati kondisinya tidak separah yang terjadi di Kabupaten Kudus. Makanya, kenaikan kasus baru Covid-19 tersebut juga menjadi perhatian Pemkab Semarang. Terlebih saat ini juga masih ada empat kecamatan di kabupaten Semarang dengan status zona merah risiko penyebaran Covid-19.
Bupati juga menyebut, lonjakan kasus Covid-19 di Kabupaten Semarang memang berasal dari berbagai klaster. Ada yang berasal dari halal bihalal, dari sekolahan dan juga dari klaster rumah tangga. Sehingga untuk memakai masker saja, saat keluar atau beraktivitas di luar rumah, mereka sudah ada yang jenuh. Maka edukasi tersebut harus terus didorong kembali agar protokol kesehatan pencegahan Covid-19 senantiasa dipatuhi bersama- sama.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Penyebab Bupati Tegal Positif Covid-19 Meski Sudah Divaksin 2 KaliKendati sudah divaksin Covid-19 tahap dua, nyatanya Bupati Tegal Jawa Tengah Umi Azizah terpapar Covid-19.
Read more »
Bupati: 60 Desa di Kabupaten Kudus Masuk Zona Merah Covid-19Dari 60 desa yang masuk kategori zona merah tersebar di sembilan kecamatan dengan jumlah masing-masing kecamatan bervariasi.
Read more »
Soal Lonjakan Kasus Covid-19 di Kudus, Menkes: Saya Minta Pak Ganjar Bantu Bupati...'Maka saya minta pak Ganjar membantu. Beliau kan pembina, jadi bisa mendukunglah Bupati Kudus kalau tekanannya terlalu banyak,' kata Menkes Budi.
Read more »
Menkes minta Ganjar dampingi Bupati Kudus tangani COVID-19Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin meminta Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo memberikan pendampingan ekstra kepada Bupati Kudus Hartopo dalam menangani ...
Read more »
Tertinggi Kasus COVID-19 se-Jawa Timur, Begini Kata Bupati MadiunBupati Madiun Ahmad Dawami menjelaskan alasan daerahnya menjadi yang tertinggi kasus COVID-19 di antara kabupaten/kota se-Jawa Timur Madiun
Read more »