Transaksi Jual Beli Mobil Bekas Online Meningkat, OLX Autos Catat 5 Juta Konsumen dalam 2 Tahun
PIKIRAN RAKYAT - Juli 2022, menjadi momen yang menyenangkan bagi platform jual beli mobil, OLX Autos.
Pasalnya, pada 7 Juli 2022 kemarin, OLX Autos berulang tahun untuk yang kedua kalinya saat mulai usaha di Indonesia. Tetapi untungnya berkat dukungan dari masyarakat luas, OLX Autos bisa tetap bertahan dan membantu solusi mobilitas dari masyarakat Indonesia. Dari keterangan yang diterima Pikiran-Rakyat.com pada Sabtu, 9 Juli 2022, OLX Autos telah 2 tahun hadir di Indonesia.
Selama itu juga, OLX Autos telah membantu sekitar 5 juta pelanggan dan konsumen otomotif yang ada di Indonesia. “Tepat pada tanggal 7 Juli 2022, OLX Autos berusia 2 tahun di Indonesia. Hadir pada tahun yang penuh tantangan dengan adanya pandemi covid-19 bukanlah perjalanan yang mudah, tetapi berkat dukungan berbagai pihak, OLX Autos dapat berdiri tangguh hingga hari ini," ujar Director of Classified and New Business OLX Autos Indonesia, Agung Iskandar menjelaskan.
"Sebagai tempat menjual dan membeli mobil bekas, pertumbuhan bisnis OLX Autos naik cukup signifikan. Pencapaian selama 2 tahun ini menjadi landasan OLX Autos untuk terus berkomitmen memberikan pelayanan yang terbaik untuk konsumen di Indonesia serta terus mengembangkan UMKM di tanah air,” tuturnya lagi.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
2 Tahun OLX Autos: Punya 5 Juta Pelanggan dan 4.000 Jaringan DealerSelama dua tahun terakhir, OLX Autos telah memiliki sekitar 5 juta pelanggan, 4.000 jaringan dealer, dan 100 inspection center yang tersebar di 10 kota besar di Indonesia.
Read more »
2 Tahun OLX Autos: Punya 5 Juta Pelanggan dan 4.000 Jaringan DealerSelama dua tahun terakhir, OLX Autos telah memiliki sekitar 5 juta pelanggan, 4.000 jaringan dealer, dan 100 inspection center yang tersebar di 10 kota besar di Indonesia.
Read more »
Siap-siap, Pemerintah Kaji Mobil di Atas 1.500 CC Dilarang 'Minum' Pertalite - Pikiran-Rakyat.comPemerintah bersama Pertamina kini terus mengkaji terkait pengguna BBM subsidi jenis Pertalite. Mobil di atas 1.500 cc bakal dilarang?
Read more »
Bocah 15 Tahun Tewas Tenggelam di Kalimalang, Sempat Berontak Saat Akan Ditolong - Pikiran-Rakyat.comHafid Maulana tenggelam di Kalimalang atau tepatnya di Jalan Inspeksi Saluran Tarum Barat RT 3/3 Kelurahan Cipinang Melayu, Jakarta.
Read more »
Pemilik Kaget 'Slamet' Dibeli Jokowi untuk Kurban Tahun Ini, Ternyata Ini Keunggulannya - Pikiran-Rakyat.comTak pernah terbersit sama sekali di benaknya, Slamet akan dibeli oleh pimpinan negara Indonesia dengan harga Rp100 juta.
Read more »
Jokowi Minta Ibu-Ibu Jangan Beranak Terus Tiap Tahun, Ini Alasannya - Pikiran-Rakyat.comJokowi menekankan pentingnya memperhatikan jeda kelahiran anak kepada ibu-ibu. Simak penjelasan Presiden.
Read more »