Pelatih berusia 46 tahun itu mengaku diuntungkan dengan jadwal yang ada.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Timnas Indonesia U-17 Bima Sakti mengatakan persiapan tim menjelang Kualifikasi Piala AFC U-17 2023 semakin baik. Skuad Garuda Asia akan bertindak sebagai tuan rumah Grup B di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor pada babak kualifikasi yang akan digelar pada 1-9 Oktober 2022.
Baca Juga "Alhamdulillah persiapan semakin mendekat ke hari-H semua pemain dalam kondisi sehat dan baik. Kemarin kita TC sejak 5-25 di Yogyakarta. Selama persiapan kita melakukan 5 laga uji coba melawan tim-tim lokal dari akademi di Jawa timur dan Jawa tengah, semua pemain dalam kondisi siap," kata Bima dalam konferensi pers, Jumat .
Menurutnya itu akan menjadi kesempatan bagi tim pelatih untuk mempelajari kekuatan lawan. Laga perdana Indonesia adalah melawan Guam pada 3 Oktober, tapi Guam akan menghadapi Uni Emirat Arab di laga perdananya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Modal Positif Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Asia U-17 2023Timnas Indonesia U-17 akan tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023. Armada Bima Sakti meraih kemenangan jelang laga kualifikasi.
Read more »
5 Kali Uji Coba Jadi Modal Timnas U-17 di Kualifikasi Piala Asia U-17Beberapa pertandingan uji coba sudah dilakukan Timnas indonesia u-17 untuk mengukur kekuatan tim jelang kualifikasi Piala Asia u-17 2023.
Read more »
Bima Sakti Coret 9 Pemain Jelang Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 - Bola.netPelatih Timnas Indonesia U-17, Bima Sakti Tukiman memulangkan sembilan pemain jelang Kualifikasi Piala Asia U-17 2023.
Read more »
Timnas Indonesia U-17 Harus Bermental Baja di Kualifikasi Piala AsiaTimnas Indonesia U-17 akan tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2022. Pelatih Timnas U-17, Bima Sakti menyebut timnya harus bermental baja.
Read more »
2 Tim yang Diwaspadai Timnas Indonesia U-17, Palestina Tidak TermasukTimnas Indonesia U-17 akan menghadapi Kualifikasi Piala Asia U-17 2023, pada 1-9 Oktober 2022, di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor.
Read more »
Menang Besar di Laga Uji Coba, Timnas U-17 Indonesia Siap Tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 - Bolasport.comPelatih Timnas U-17 Indonesia, Bima Sakti, menegaskan timnya siap tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2023 usai menang besar di laga uji coba.
Read more »