Shi Tae-yong terus berusaha menganalisis tapi belum temukan jawabannya.
REPUBLIKA.CO.ID, HANOI -- Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong meminta maaf kepada masyarakat, khususnya suporter skuad"Garuda", seusai gagal membawa anak-anak asuhnya lolos ke final Piala AFF 2022."Ketika kalah, tidak ada kata lain selain maaf. Kami mengecewakan suporter yang ada di Indonesia," ujar Shin seusai timnya kalah 0-2 dari Vietnam pada laga leg kedua semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi, Senin .
Sementara terkait perbedaan kualitas timnya dengan Vietnam sehingga mereka kalah dua gol tanpa balas, Shin Tae-yong enggan melakukan penilaian instan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Psywar Belum Berhenti, Shin Tae-yong Sebut Timnas Indonesia Kini Setara VietnamMenjelang duel sengit Vietnam vs Indonesia di leg kedua semifinal Piala AFF 2022, pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyebut kedua tim berada di level yang sama
Read more »
Ngeri, Teror Shin Tae-yong Jelang Lawan Vietnam: Lihat Saja Nanti Hasilnya!Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menegaskan timnya sudah berbenah dari kekurangan-kekurangan di leg pertama melawan Vietnam
Read more »
Indonesia Harus Menang atas Vietnam di Leg Dua Semifinal Piala AFF, Ini Kata Shin Tae-yongShin Tae-yong, pelatih timnas Indonesia menegaskan skuadnya mengincar kemenangan atas Vietnam pada leg kedua semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Nasional My Dinh, Hanoi
Read more »
Shin Tae-yong dan Park Hang-seo: Dulu Hangat Kini DinginShin Tae-yong dan Park Hang-seo terlibat rivalitas panas di Piala AFF 2022. Mereka tampak sedang perang dingin. Padahal, keduanya dulu sempat akrab.
Read more »
Piala AFF 2022, Shin Tae-yong Kembali Bersuara soal Wasit dan Permainan KerasPelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong kembali bersuara terkait kepemimpinan wasit dan permainan keras pemain pada Piala AFF 2022.
Read more »
Shin Tae-yong: Finishing Timnas Indonesia Lebih Baik dari VietnamPelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengakui pertahanan Vietnam baik. Namun, timnya lebih baik dari segi finishing.
Read more »