Tengok Tangis Cristiano Ronaldo Usai Jalani Laga Kandang Terakhir Manchester United Musim Ini
MANCHESTER – Manchester United menang 3-0 atas Brentford dalam lanjutan Liga Inggris 2021-2022, Selasa , dini hari WIB. Kemenangan penting karena merupakan laga kandang terakhir Man United pada musim ini. Megabintang Man United, Cristiano Ronaldo, terlihat sangat emosional setelah mendapatkan dukungan luar biasa dari publik Old Trafford. Hal itu diketahui dari video singkat yang diunggah akun @TimelineCR7, Selasa .
Sekarang, Man United ada di posisi keenam klasemen sementara. Dari 36 pertandingan, Man United telah mengumpulkan 58 poin. Man United secara matematis masih punya peluang finis empat besar. Akan tetapi, peluang Man United kecil karena bergantung pada hasil Arsenal dan Tottenham Hotspur .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sebentar Lagi Main, Simak! Link Live Streaming Manchester United Vs BrentfordThe Reds Devils memainkan laga kandang terakhir mereka di Liga Inggris musim ini.
Read more »
Laga Kandang Terakhir yang Manis untuk MU dan Bruno FernandesManchester United telah menuntaskan semua laga kandangnya di musim ini. Laga terakhir berjalan manis dengan mengalahkan Brentford 3-0.
Read more »
Rangnick Lega Saksi Laga Kandang Terakhir MU Musim Ini |Republika OnlineMU menang telak dari menjamu Brentford Brentford pada Selasa (3/5/2022).
Read more »
Liga Inggris: Manchester United Menang Telak atas BrentfordManchester United menang telak 3-0 atas Brentford, dalam pertandingan kandang terakhir di bawah Ralf Rangnick.
Read more »
Cristiano Ronaldo Tulis Pesan usai Laga Terakhirnya di Old Trafford, Pertanda Pindah dari Man United? - bolastylo.bolasport.comCristiano Ronaldo menunjukkan gelagat tak puas di Manchester United dan ingin pindah, namun pesan barunya jadi pertanda baik bagi para penggemar.
Read more »