Alejandro Garnacho punya kemampuan mengalahkan lawan dalam situasi satu lawan satu.
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Manchester United Erik ten Hag memperkirakan Alejandro Garnacho dapat menggemparkan Liga Inggris pada masa akan datang. Dia telah memikirkan apa yang diperlukan agar Garnacho selalu menjadi pemain penting untuk Setan Merah.
Pemain muda berusia 18 tahun itu memainkan peran besar dalam kemenangan 2-1 atas Manchester City akhir pekan kemarin. Garnacho masuk sebagai pemain pengganti. Kehadiran pemain asal Argentina itu memberikan dampak positif terhadap permainan tim. Ia pun memberikan assist kepada Marcus Rashford yang mencetak gol kemenangan.
Baca Juga Atas performa yang ditampilkan Garnacho, Ten Hag mengeklaim anak muda itu kini siap memulai persaingan di level atas. "Dia telah banyak berkembang dalam sikap dan permainan serba bisa. Dia memiliki keterampilan yang saya tidak melihat banyak pemain memilikinya di Liga Primer. Dia mengalahkan pemain dalam situasi satu lawan satu,” kata Ten Hag menjelang duel tandang MU ke markas Crystal Palace, dilansir dari Express, Rabu .
Orang-orang kini dapat melihat bagaimana Garnacho bermain menjadi bagian tim dan memaksimalkan kemampuan individunya dengan baik. Kualitas tersebut mampu menciptakan perbedaan ke dalam permainan MU. Bagi pemain semuda Garnacho, kata Ten Hag, harus terus berproses karena kariernya belum mencapai puncak.BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Profil Alejandro Garnacho: Bintangnya Kian Bersinar setelah Derby ManchesterBerdasarkan profil Alejandro Garnacho yang ada di Transfermarkt.com, dia pernah membela Atletico Madrid sebelum gabung dengan Manchester United.
Read more »
Real Madrid Pantau Situasi Alejandro Garnacho di Manchester UnitedReal Madrid tengah memantau situasi Alejandro Garnacho di Manchester United yang kontraknya habis pada 2024 mendatang.
Read more »
Fans Pede MU Bakal Tsunami Trofi, Erik Ten Hag: Gak Gitu Juga! - Bola.netManajer Manchester United, Erik Ten Hag enggan menyebut timnya kandidat juara di musim 2022/23 ini.
Read more »
MU Catat 5 Kemenangan Beruntun, Ten Hag Ogah Bicara Kans JuaraPelatih Manchester United (MU), Erik ten Hag menyatakan terlalu dini untuk berbicara tentang peluang timnya meraih gelar juara Liga Inggris
Read more »
8 Perubahan yang Dibawa Erik ten Hag ke Manchester United: Beli TV Rp1,8 Miliar di Carrington - Bola.net8 Perubahan yang Dibawa Erik ten Hag ke Manchester United: Beli TV Rp1,8 Miliar di Carrington
Read more »