Perilaku konsumen di Indonesia membuat Mayora mengikuti perkembangan untuk menjaga relevansi di era digital.
Liputan6.com, Jakarta - Situasi pandemi Covid-19 berhasil mengakselerasi pertumbuhan digital di Indonesia. Hal ini juga mendorong kecenderungan masyarakat untuk bertransaksi secara daring.
Bukan sekadar menyediakan kemudahan kepada konsumen dalam membeli produk, Mayora juga bekerja sama dengan media digital lokal untuk menjangkau target audiens lebih luas. Menteri Komunikasi dan Informatika , Rudiantara, mendorong para pelaku startup terus mengembangkan diri, hingga berstatus unicorn. Emtek Digital memiliki keahlian dalam membantu brand menjangkau target audiens melalui berbagai platform berbeda, seperti KLY , Vidio , dan Bukalapak .3 dari 5 halamanSesuai TargetEmtek juga memiliki kemampuan dalam menyampaikan pesan brand sesuai segmentasi audiens. Hal ini merupakan paduan kemampuan yang relevan di dunia yang cepat berubah saat ini.