SUV Premium Chery Omoda 5 di IIMS 2023 Sasar Kaum Muda TempoOtomotif
TEMPO.CO, Jakarta - PT Chery Sales Indonesia akan menghadirkan mobil SUV crossover Omoda 5 dalam pameran otomotif Indonesia International Motor Show atau IIMS 2023 pada 16-26 Februari mendatang.Menurut Chery, SUV premium Omoda 5 diciptakan dengan filosofi Art of Motion untuk memberikan kepuasan bagi penggunanya dalam menikmati mobil canggih dengan desain menawan.
Chery Omoda 5 menyasar market tersendiri, yakni konsumen muda dan berjiwa muda.Mobil premium Chery Omoda 5 diluncurkan pertama kali pada Auto Guangzhou 2021 dan mendapatkan sambutan meriah dari pengunjung.Zhang Wei mengungkapkan alasan utama Omoda 5 mendapat sambutan positif adalah bahasa desain yang berani dan indah.Chery berani mendobrak model konsep pertama untuk erealisasikan seni dalam bahasa desain gerak mobil tersebut.'Omoda berarti Brand New and Fashion,' tuturnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Tahun Ini Chery Bakal Rakit Omoda 5 di IndonesiaChery Omoda 5 akan dipajang ke konsumen pada ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023.
Read more »
Chery Yakin Omoda 5 Bisa Sita Perhatian Pengunjung IIMS 2023Dengan desainnya yang futuristik, Chery yakin Omoda 5 akan mendapat perhatian tinggi dari para pengunjung IIMS 2023.
Read more »
Mobil SUV Ini Siap Bikin Gempar Pameran IIMS 2023Pada tahun lalu mobil itu sudah dipamerkan di ajang GIIAS 2022 dan menyita perhatian banyak sekali pengunjung.
Read more »
Warganet Kaget, Esemka 'Bangkit' dan Siap Mejeng di IIMS 2023Seperti 'bangkit dari kubur', Esemka bikin kejutan baru.
Read more »
Mendadak Mau Mejeng di IIMS 2023, Esemka Masuk Mobil Listrik?Lama tak berkabar, Esemka bikin kejutan, bakal mejeng di IIMS 2023.
Read more »
Sengit, Wuling-Legenda Suzuki Bakal Adu Kuat di IIMS 2023Deretan line-up baru ajan jadi pemantik persaingan mobil di RI makin sengit.
Read more »