Polri tolak surat pengunduran diri Ferdy Sambo.
- Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo memastikan pihaknya menolak surat pengunduran diri sebagai personel Korps Bhayangkara yang diajukan oleh mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo. Diketahui, Ferdy Sambo mengajukan surat pengunduran diri tak lama setelah dia ditetapkan menjadi tersangka dalam kasus dugaan pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J.
"Sanksi yang diberlakukan, yang pertama adalah sanksi etika, yaitu perilaku pelanggar dinyatakan sebagai perbuatan tercela," katanya. Selanjutnya, sanksi administratif berupa penempatan khusus selama 21 hari dan pemberhentian tidak hormat. "Sanksi administratif berupa yang pertama penempatan dalam tempat khusus selama 21 hari, tentunya yang bersangkutan sudah menjalani patsus, ya tinggal nanti sisanya," imbuhnya. Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyebut, Irjen Ferdy Sambo telah mengajukan surat pengunduran diri sebagai anggota Polri. Baca Juga:
"Ya. Ada suratnya. Tapi sedang dihitung oleh tim sidang karena memang ada aturan-aturannya," kata Listyo Sigit di Gedung DPR, Jakarta, Rabu .
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Foto : Ekspresi Lesu Ferdy Sambo Saat Keluar dari Ruang Sidang Kode Etik | merdeka.comEkspresi Lesu Ferdy Sambo Saat Keluar dari Ruang Sidang Kode Etik. Mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo keluar dengan wajah yang terlihat lesu usai menjalani sidang kode etik di Gedung Transnational Crime Center (TNCC) Divisi Propam Mabes Polri Jakarta.,Ferdy Sambo,Irjen Ferdy Sambo Tersangka,Ferdy Sambo Dipecat Tidak Hormat,Viral Hari Ini,polisi tembak polisi,Penembakan Polisi,Baku tembak polisi,Pembunuhan Polisi,Polisi,Polisi Kriminal,Kekerasan Polisi,Penganiayaan Polisi,Jakarta
Read more »
Irjen Ferdy Sambo Tulis Surat Sampaikan Permohonan MaafMantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo menyampaikan surat permohonan maaf kepada Polri
Read more »
Seusai Dipecat, Ferdy Sambo Bacakan Surat Tulis Tangannya Berisi Minta Maaf Kepada Institusi Polri - Tribunnews.comSetelah resmi dipecat dari Polri, Ferdy Sambo membacakan surat permohonan maaf kepada institusi Polri.
Read more »
Divonis PTDH atau Dipecat, Ferdy Sambo Ajukan BandingKomisi Kode Etik Polri memvonis pemecatan sebagai anggota Polri terhadap Ferdy Sambo.
Read more »
Foto : Ferdy Sambo Dipecat Tidak Hormat Usai Diperiksa 15 Jam | merdeka.comFerdy Sambo Dipecat Tidak Hormat Usai Diperiksa 15 Jam. Hasil sidang pelanggaran etik yang berlangsung sekitar 15 jam telah mengeluarkan keputusan sanksi pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) kepada Irjen Ferdy Sambo.,Ferdy Sambo,Irjen Ferdy Sambo Tersangka,Ferdy Sambo Dipecat Tidak Hormat,polisi tembak polisi,Polisi,Penembakan Polisi,Baku tembak polisi,Kekerasan Polisi,Polisi Kriminal,Pembunuhan Polisi,Penganiayaan Polisi,Viral Hari Ini,Jakarta
Read more »
Kapolri: Ada Surat Pengunduran Diri dari Ferdy SamboSurat pengunduran diri Ferdy Sambo masih ditimbang apakah akan diproses atau tidak oleh tim sidang Polri.
Read more »