Sidang Ferdy Sambo Cs Kembali Digelar Pekan Ini, Simak Jadwalnya TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Sidang Ferdy Sambo cs dalam perkara pembunuhan berencana dan obstruction of justice kematian Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J akan berlangsung kembali pekan ini. Sidang di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan ini sedianya akan berlangsung pada Senin 2 Januari hingga Kamis 5 Januari 2023.Pada sidang pekan ini adalah pemeriksaan saksi-saksi untuk para terdakwa. Namun, untuk Richard Eliezer alias Bharada E agendanya adalah pemeriksaan terdakwa.
Untuk sidang terhadap terdakwa Richard Eliezer akan dijadwalkan berbeda yaitu pada Kamis 5 Januari 2023.Semua sidang kasus pembunuhan berencana itu akan dipimpin oleh Wahyu Iman Santoso. Hakim Wahyu akan dibantu oleh Hakim 1 Morgan Simanjutak dan Hakim 2 Alimin Ribut Sujono.Untuk yang menjadi hakim pada kasus obstruction of justice atau perintangan penyidikan akan dibagi 2.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Baru Berumur Sehari, Akhirnya Sambo Cabut Gugatan Jokowi dan Kapolri di PTUNMelalui penasihat hukumnya, Ferdy Sambo menyebut pencabutan merupakan bentuk kecintaan Ferdy Sambo terhadap institusi Polri.
Read more »
Dua Saksi di Sidang Ferdy Sambo Blak-blakan Ungkap Yosua Ajudan yang Melayani Putri CandrawathiBrigadir Pol Nofriansyah Yosua Hutabarat disebut oleh dua saksi sebagai ajudan yang melayani istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi.
Read more »
Ferdy Sambo Gugat Jokowi dan Kapolri ke PTUN, Kompolnas: Sambo Mengada-Ada!Menanggapi gugatan Ferdy Sambo terhadap Presiden Joko Widodo dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo ke Pengadilan Tata Usaha Negara atau PTUN Jakarta...
Read more »
Kuasa Hukum Sambo Klaim yang Mengungkap Fakta Bukan Eliezer, Melainkan Ferdy Sambo!Terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua, Ferdy Sambo terus berupaya mematahkan kesaksian Richard Eliezer sebagai penguak fakta.
Read more »
Ferdy Sambo Cabut Gugatan ke Presiden dan Kapolri di PTUN, Ini Penjelasan Kuasa HukumPenasihat Hukum Ferdy Sambo menjelaskan, pencabutan gugatan Ferdy Sambo dari PTUN karena alasan kecintaan Sambo pada institusi Polri.
Read more »
Jokowi Digugat Ferdy Sambo, Kejaksaan Agung Menunggu Surat Kuasa Khusus dari PresidenKejaksaan Agung RI mengatakan masih menunggu Surat Kuasa Khusus dari Presiden Jokowi dalam kaitan dengan gugatan Ferdy Sambo
Read more »