Qomarul Lailah, guru Bahasa Inggris dari SD Negeri Sawunggaling 1 Surabaya yang terpilih menjadi wasit perempuan dari Indonesia di ajang Olimpiade Tokyo 2020.
SURABAYA - Tak ada kerja keras yang berakhir sia-sia. Hal itu dibuktikan oleh Qomarul Lailah,guru mata pelajaran Bahasa Inggris dari SD Negeri Sawunggaling 1 Surabaya yang terpilih menjadi wasit perempuan dari Indonesia di ajang Olimpiade Tokyo 2020.
Dia pun sukses mengemban tugasnya sebagai salah satu wasit di Ajang Olimpiade Tokyo 2020 cabang olahraga Batminton, meski sempat diragukan oleh sejumlah pihak. Lia, demikian ia akrab dipanggilmenceritakan pengalamannya saat kali pertama menjadi wasit. Awalnya dia mengaku tidak tertarik menjadi wasit lantaran tak memahami Badminton. Namun, setelah mendapatkan cukup banyak pengetahuan, mulaitertarik untuk mencoba ikut pelatihan dan menjalani ujian tingkat provinsi.Ibu dua anak itu akhirnya lulus.Perjalanan sebenarnya belum dimulai, sebabkelulusannya itu tak lantas membawa Lia begitu saja menjadi wasit profesional.
“Sampai para pemain berteriak kok begitu wasitnya, ada yang bilang ini wasit lulusan mana harus sekolah wasit lagi. Lalu dengan tetap optimistis saya terus belajar hingga saya terus membaca buku berjudulLaw of Badminton. Dan buku itu memang segala aturan dan instruksi dalam Bahasa Inggris,” kata Lia, Minggu .Perempuan kelahiran Surabaya 24 September 1977 ini terus berjuang mengikuti berbagai ujian nasional di berbagai ajang. Seiring perjalannya, Lia semakin melejit dalam dunia perwasitan.
Menariknya, Lia menjelaskan seluruh ilmu yang diperolehnya, juga diimplementasikan di sekolah tempatnya mengajar, Dia pun mengaku anak-anak tersebut selalu dilatih selalu agar selalu disiplin, percaya diri dan pantang menyerah. Baginya semuaitu yang menjadi poin pentingnya dalam meraih kesuksesan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
[POPULER NUSANTARA] Pendamping PKH Korupsi Rp 450 Juta | Kisah Pilu Bocah SD Tersiram Minyak MendidihOknum Pendamping Sosial Program Keluarga Harapan (PKH) yang diduga korupsi ratusan juta menjadi sorotan. Polisi tetapkan tetapkan satu tersangka
Read more »
Olimpiade Tokyo diklaim tidak sebabkan lonjakan infeksi COVID-19Keamanan Olimpiade Tokyo 2020 sempat diragukan karena kedatangan ribuan pejabat, media, dan atlet ke Tokyo diperkirakan dapat meningkatkan potensi penularan ...
Read more »
Amerika Serikat Juara Umum Olimpiade Tokyo 2020Amerika Serikat jadi juara umum Olimpiade Tokyo 2020 setelah tim voli putri mereka menyumbangkan medali emas.
Read more »
Bola Ganjil: Tinggalkan Lapangan Hijau, Mencari Medali di OlimpiadeSejumlah mantan pemain sepak bola berpaling ke cabang olahraga lain dan sukses tampil di Olimpiade, termasuk Tokyo 2020. Simak kisahnya.
Read more »
Medali Emas Sepakbola Olimpiade Picu Konflik Sponsor di BrasilSukses Brasil menyabet emas sepakbola Olimpiade Tokyo 2020 menyisakan konflik terkait sponsor di antara dua otoritas olahraga negara Amerika Latin tersebut.
Read more »