Nilai tukar rupiah dalam beberapa waktu terakhir tak kuasa menahan amukan dolar Amerika Serikat (AS).
Jakarta, CNBC Indonesia
Hanya saja yang perlu diperhatikan, menurut Chatib adalah pasokan valuta asing di pasar keuangan. Indonesia masih membutuhkan banyak dolar AS untuk membayar utang dan kebutuhan impor PT Pertamina persero serta perusahaan lainnya."Likuiditas valas sekarang itu ketat," tegas Chatib. Jebloknya indeks dolar AS mengikuti pergerakan yield obligasi Amerika Serikat. Banyak analis melihat Penurunan keduanya terkait ekspektasi atau pandangan suku bunga The Fed .Chief Economist Bank Mandiri Andry Asmoro memproyeksikan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat tahun ini akan bergerak dikisaran 14.688-14.675. Sementara pada tahun 2023 mendatang diperkirakan akan berada di level 14.858-14.886.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PBNU: Forum R20 Dorong Nilai-Nilai Agama Berperan dalam Ekonomi dan Politik |Republika OnlineAgama memiliki peranan penting sebagai solusi atas berbagai macam problem dunia
Read more »
Mulai Menjinak, Dolar AS Sore Ini di Level Rp 15.200Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) terhadap rupiah sore ini terpantau sudah berada di kisaran Rp 15.200. Mata uang Paman Sam mulai menjinak.
Read more »
Rupiah Lanjutkan Reli Penguatan, Dolar AS Kenapa Melemah?Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) dibuka menguat pada perdagangan hari ini, Rabu (5/10/2022).
Read more »
Nilai Tukar Rupiah Terhadap Dolar AS Hari Ini Bertahan di Rp15.000Nilai tukar rupiah hari ini masih berpotensi akan tetap bertahan pada kisaran level Rp15.000 per dolar AS.
Read more »
Imbal Hasil Obligasi AS Terkontraksi, Nilai Tukar Rupiah Menguat ke Level 15.283 per Dollar ASNilai tukar rupiah sebenarnya sempat terdepresiasi ke level Rp 15.312 per dollar AS, namun langsung kembali menguat.
Read more »