Dari hasil rapar koordinasi dan monitoring di lapangan, ungkap Helmy, ketersedian semua bahan pokok pangan aman menjelang bulan puasa.
Liputan6.com, Jakarta - Kepala Satgas Pangan Polri Irjen Helmy Santika menerjunkan tim untuk mengecek secara langsung ketersediaan dan harga bahan pokok di pasar, distributor, dan sentra-sentra pangan, menjelang bulan Ramadan.
Pihaknya juga melakukan pengawasan ketat terhadap minyak goreng curah karena ada subsidi dari pemerintah. Helmy mengaku, tim sidak Satgas Pangan melaporkan harga minyak goreng kemasaan sejumlah merk di Pasar Induk Kramat Jati sebesar Rp 25ribu per-liter, gula pasir Rp 14 ribu per-kg, bawang merah Rp 24 ribu hingga Rp 25 ribu per-kg, bawang putih bersih Rp 26 ribu per-kg, bawang bombai Rp 30 ribu per-kg, cabai merah Rp 35 ribu per-kg, cabai keriting Rp 26 ribu per-kg, dan cabai hijau Rp 18 ribu per-kg.
2 dari 2 halamanPahami Kebijakan PemerintahHelmy mengimbau masyarakat memahami setiap kebijakan pemerintah terkait pangan. Helmy meminta masyarakat tidak mudah termakan isu dan tetap bijak belanja sesuai dengan kebutuhan karena stok atau ketersediaan aman.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Satgas Pangan Polri Sebut Invasi Rusia ke Ukraina Pengaruhi Harga PanganKepala Satgas Pangan Polri Irjen Pol Helmy Santika memastikan ketersediaan pangan tetap aman mendekati bulan Ramadhan. Dia megaskan distribusi dan harga pangan...
Read more »
Pastikan Stok Aman Jelang Ramadan, Satgas Pangan Polri Kawal Distribusi Minyak Goreng CurahSatgas Pangan Polri melakukan sejumlah langkah antisipasi untuk mencegah penyimpangan distribusi serta alokasi minyak goreng curah di pasaran.
Read more »
Cek Pasar Tradisional, Satgas Pangan Polri Pastikan Harga Sembako Aman Jelang Ramadan | merdeka.comDari hasil sidak tim Satgas Pangan Polri di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Senin (28/3), ketersediaan sembilan bahan pokok terpantau aman. Harga juga relatif stabil dan sesuai dengan ketentuan pemerintah.
Read more »
Teroris KKB Serang Pos Satgas Mupe di Nduga Papua, 10 Prajurit TNI Jadi KorbanSebanyak 10 prajurit TNI menjadi korban serangan KKB ke Pos Satgas Mupe Marinir-3 di Kampung Dikware bawah, Distrik Keneyam, Nduga, Papua, Sabtu (26/3/2022).
Read more »
Satgas: Stok vaksin di Babel mash cukup untuk Ramadhan 1443 HSatgas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menyatakan stok vaksin berbagai jenis tersisa 77.718 vial atau masih cukup untuk percepatan ...
Read more »
Satgas Sebut Syarat |em|Booster |/em|Bukan untuk Menghambat Mudik |Republika OnlineSyarat booster untuk mendorong percepatan vaksinasi dosis ketiga di masyarakat.
Read more »