Sang Legenda puji cara memimpin Erik ten Hag di Manchester United: Jadi lebih disiplin!
Erik Ten Hag resmi membuka lembaran baru dalam karirnya. Setelah empat tahun menangani Ajax, ia memutuskan cabut ke Inggris untuk menangani Manchester United.
Ia memang mengalami start yang kurang oke di MU. Namun perlahan tapi pasti ia berhasil membuat Setan Merah bertaji di Premier League. Ferdinand mengaku terkesan dengan kepemimpinan sang manajer. Ia menilai United kini jadi tim yang lebih baik bersama sang manajer.
We have summarized this news so that you can read it quickly. If you are interested in the news, you can read the full text here. Read more: