Menparekraf Sandiaga Unor mendorong akselerasi vaksinasi bagi para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif dan masyarakat yang ada di Destinasi Super Prioritas (DSP) Labuan Bajo.
Liputan6.com, Jakarta - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, mendorong akselerasi percepatan vaksinasi bagi para pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif dan masyarakat yang ada di Destinasi Super Prioritas Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur .
Sandiaga Uno menjelaskan, data dari Kemenkes sampai 31 Agustus 2021, menunjukkan masyarakat Indonesia yang menerima vaksin sudah mencapai 30,6 persen untuk dosis pertama. Sementara di Kabupaten Manggarai Barat sendiri baru 25 persen masyarakat yang telah divaksin. Sandiaga Uno juga mengapresiasi semua stakeholder yang mendukung suksesnya acara ini. Ia menjelaskan program ini merupakan upaya mencapai target 450 ribu pelaku parekraf mendapatkan vaksin hingga September 2021.* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.
2 dari 2 halamanFase ObservasiSandiaga juga menyarankan pada fase observasi yang ada di sentra vaksinasi harus dibekali kemampuan manajemen komunikasi dengan narasi tunggal.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sandiaga Uno: Terima Kasih OJK Atas Kredit Pemulihan Parekraf Rp 3 TriliunMenparekraf Sandiaga Uno mengucapkan terima kasih terhadap OJK Indonesia atas Kredit Pemulihan Parekraf senilai Rp 3 Triliun.
Read more »
Sandiaga Uno Akan Karyakan Seniman untuk Sosialisasi PeduliLindungi di Sentra VaksinasiSandiaga Uno juga menanggapi soal sweeping aparat terkait mural yang menyampaikan kritik sosial.
Read more »
Profil Sandiaga Uno: Saat Putusnya Urat Pesimistis... - JEO Kompas.comJEO - Lahir dari keluarga berada bukan berarti tanpa masalah. Nyatanya ia pernah jadi korban PHK tanpa pesangon. Namun ia memegang kunci bangkit dari keterpurukan. Inilah kisah Sandiaga Uno...
Read more »
Sandiaga Uno: Terima Kasih OJK Atas Kredit Pemulihan Parekraf Rp 3 TriliunMenparekraf Sandiaga Uno mengucapkan terima kasih terhadap OJK Indonesia atas Kredit Pemulihan Parekraf senilai Rp 3 Triliun.
Read more »
MU Pastikan Cavani Batal Bela Uruguay di Kualifikasi Piala Dunia, Kenapa?Edinson Cavani dipastikan absen membela timnas Uruguay di Kualifikasi Piala Dunia 2022 pada awal September ini.
Read more »