Sandiaga Uno dan Nasaruddin Umar Masuk Bursa Bacawapres Ganjar, Ini Kata Sekjen PDIP TempoNasional
TEMPO.CO, Jakarta - Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Hasto Kristiyanto mengafirmasi pernyataan Ketua DPP Puan Maharani yang membenarkan nama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno masuk bursa bakal calon wakil presiden 2024. Selain Sandiaga, Puan turut mengamini nama Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar sebagai salah satu sosok dari 10 nama bacawapres yang dipertimbangkan mendampingi Ganjar Pranowo.
Oleh sebab itu, Megawati meminta masyarakat untuk bersabar menanti sosok pendamping Ganjar. Tak hanya cawapres yang berjajar, Megawati mengaku gerbong partainya juga sudah banyak yang antri.Ibarat kereta, Megawati menyebut yang tadinya satu gerbong, kini sudah banyak gerbong lain yang hendak turut. “Saya umpamakan gerbongnya 20 saja, itu sudah penuh sesak, yang mau ikut banyak banget. Cuman banyak yang malu-malu kucing,” kata bekas Presiden RI ke-lima tersebut.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
PDIP Benarkan Masuknya Nama Sandiaga dan Nasaruddin Umar Jadi Kandidat Cawapres Ganjar |Republika OnlinePuan Maharani mengaku ada 10 kandidat nama yang bakal mendampingi Ganjar.
Read more »
Diisukan Jadi Cawapres Ganjar, Berapa Harta Kekayaan Nasaruddin Umar?Imam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar disebut menjadi bakal cawapres mendampingi bakal capres PDIP Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024 mendatang.
Read more »
Soal Cawapres Ganjar, Hasto: Rekam Jejak Nasaruddin Umar Tak Perlu DiragukanSoal cawapres Ganjar, Hasto menilai Nasaruddin Umar merupakan tokoh yang menyejukkan dan memiliki rekam jejak kepemimpinan yang tidak perlu diragukan. - Halaman 1
Read more »
Ganjar soal Nasaruddin Umar Jadi Cawapres: Semua Punya PotensiMegawati mengantongi 10 nama bakal cawapres untuk mendampingi Ganjar di Pilpres 2024.
Read more »
Nasaruddin Umar akan wakafkan diri untuk kedamaian bangsaImam Besar Masjid Istiqlal Nasaruddin Umar menyampaikan bahwa akan mewakafkan diri (menyerahkan sebagian harta dan dirinya) untuk kedamaian ...
Read more »