Roy akan ditahan di Rutan Polda Metro Jaya selama 20 hari ke depan
POLDA Metro Jaya menahan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo setelah sebelumnya ditetapkan sebagai tersangka pada kasus meme stupa candi Borobudur yang diedit mirip Presiden Joko Widodo.
"Hal ini dilakukan karena ada kekhawatiran dari penyidik, tersangka bisa menghilangkan barang bukti dan sebagainya sebagaimana tertuang dalam Pasal 21 Ayat 1 Kuhap," ucap Zulpan. Pada pemeriksaan sebelumnya, Roy tidak ditahan karena pihak kepolisian mempertimbangkan kesehatan mantan Menpora tersebut. Ia pun sempat diperiksa pada Kamis lalu dengan mengenakan penyanggah di lehernya. Ketika itu, ia tidak segera ditahan karena bersikap kooperatif selama proses penyelidikan.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Hari Ini, Roy Suryo Diperiksa Lagi di Polda Metro JayaPENYIDIK Polda Metro Jaya menjadwalkan pemeriksaan kepada pakar telematika Roy Suryo, hari ini, Jumat (5/8).
Read more »
Hari Ini, Polda Metro Kembali Periksa Roy Suryo sebagai Tersangka Meme JokowiMantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Roy Suryo bakal kembali diperiksa oleh penyidik Polda Metro Jaya. Roy akan diperiksa sebagai tersangka kasus unggahan...
Read more »
Jadi Tersangka Meme Stupa Borobudur, Hari Ini Polda Metro Periksa Roy SuryoJadi Tersangka Meme Stupa Borobudur, Hari Ini Polda Metro Periksa Roy Suryo: Polda Metro Jaya kembali memanggil mantan Menpora Roy Suryo untuk menjalani pemeriksaa sebagai tersangka kasus meme stupa Candi Borobudur, Jumat (5/8/2022)
Read more »
Polda Metro Jaya Kembali Periksa Roy Suryo Hari IniPolda Metro Jaya akan kembali memeriksa mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Roy Suryo selaku tersangka dugaan penistaan agama, Jumat (5/8/2022).
Read more »
Tak Masuk dari Pintu Depan, Kedatangan Roy Suryo ke Polda Metro Tidak Diketahui MediaMantan Menpora Roy Suryo tengah menjalani pemeriksaan ketiga setelah dirinya ditetapkan sebagai tersangka kasus meme stupa mirip Presiden Jokowi di Polda Metro....
Read more »
Hadir di Polda Metro Jaya,Roy Suryo Kenakan Penyangga Leher | merdeka.comRoy Suryo telah tiba di Polda Metro Jaya pada pukul 13.00 WIB. Roy yang mengenakan baju berwarna biru langsung masuk ke gedung Subdit Siber tanpa menyapa wartawan sedikitpun.
Read more »