Ribuan Umat Buddha Bakal Rayakan Hari Waisak & Lepas Lampion di Candi Borobudur umatBuddha
jpnn.com, BOROBUDUR - Sebanyak 5.000 umat buddha bakal merayakan hari Waisak di Candi Borobudur pada Minggu .
Seperti diketahui, rombongan 32 bhikkhu thudong telah tiba di area kompleks Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, setelah menempuh perjalanan selama dua bulan lebih.Baca Juga:"Nanti yang beribadah itu sekitar 4.500-5.000," ujar Direktur Pemasaran dan Program Pariwisata InJourney, Maya Watono di Candi Borobudur, Sabtu .
Maya menjelaskan pada perayaan Waisak yang berlangsung pada Minggu 4 Juni 2023, pelataran candi Borobudur dibatasi hanya untuk umat Buddha yang beribadah. Baca Juga:“Untuk tanggal 4 Juni nanti wisatawan tidak bisa naik ke pelataran Candi Borobudur, untuk menghormati upacara Waisak namun nanti wisatawan bisa berada di sekeliling taman candi," jelas Maya.
Adapun jumlah Lampion yang akan dilepaskan pada moment Waisak tahun ini sebanyak 2.567 Lampion. Pelepasan lampion akan dimulai pada pukul 19.00-23.30 WIB.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Puncak Perayaan Waisak: Pelataran Candi Borobudur Dibatasi Hanya Untuk Umat Buddha yang BeribadahPuncak perayaan Waisak bersama umat Buddha yang berasal dari seluruh dunia akan dilakukan pada pukul 10.41.19 WIB di Candi Borobudur.
Read more »
Rangkaian Waisak, Air dan Api Suci Disemayamkan di Candi Mendut Sebelum Diarak ke Candi BorobudurRitual itu merupakan bagian dari rangkaian untuk peringatan Tri Suci Waisak di Candi Borobudur pada Ahad, 4 Juni 2023.
Read more »
Ratusan Umat Buddha Ambil Api Dharma Waisak di Mrapen Grobogan, Biksu Thudong Tunggu di Candi MendutRatusan umat Buddha dari sejumlah majelis menggelar ritual pengambilan api Dharma Tri Suci Waisak 2567 BE di kawasan obyek wisata Api Abadi Mrapen, Desa Manggarmas, Kecamatan Godong, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Jumat (2/6/2023). Regional Waisak
Read more »
Jelang Waisak, Umat Buddha Gelar Tradisi Sucikan Diri di Mata Air Sendang Candi PawonMenjelang perayaan Waisak, umat Buddha dari MUNI menggelar tradisi suci diri dengan melakukan puja bhakti di mata air Sendang Candi Pawon.
Read more »
Jelang Waisak, Ratusan Umat Buddha Ikuti Ritual Pindapata di Candi MendutMenjelang Waisak, ratusan umat Buddha menggelar pindapata di Candi Mendut dengan memberikan persembahan kepada biksu, termasuk biksu jalan kaki dari Thailand.
Read more »