Devisa ekspor bakal segera mengalir
PEMERINTAH merelaksasi untuk sementara aturan pajak ekspor bagi produk CPO dan turunannya. Langkah itu diharapkan dapat mendorong penyerapan tandan buah segar milik petani karena pasar ekspor lebih dilonggarkan.
Kepala Ekonom Permatabank Josua Pardede mengatakan dengan kebijakan pembebasan pajak ekspor terhadap produk CPO dan turunannya, diharapkan mampu mendorong pendapatan ekspor CPO yang rata-rata mencapai US$2,2 miliar per bulannya. Meskipun demikian, lanjut Josua, di sisi lain pemerintah akan kehilangan pendapatan dari pungutan ekspor CPO tersebut dan dana untuk program biodiesel.
"Kami menilai, dengan jangka waktu pembebasan pungutan yang relatif pendek , pemerintah telah memperhitungkan dampak dari kebijakan ini agar program biodiesel tetap sustainable," ujar Josua.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Pungutan Ekspor Sawit Dihapus, Akademisi: Ekspor CPO Belum Tentu Lancar | Ekonomi - Bisnis.comKebijakan menggratiskan pungutan ekspor sawit hingga Agustus 2022 dikhawatirkan tidak dapat berjalan optimal karena batas waktu yang terlalu sempit.
Read more »
Tarif Pajak Ekspor CPO Nol Rupiah, BPDPKS Klaim Dana Kelolaannya Masih Cukup | Ekonomi - Bisnis.comMeski tidak menyebutkan jumlahnya, BPDPKS mengklaim saat ini dana Perkebunan Kelapa Sawit (PKS) cukup untuk membiayai kegiatan pengembangan yang terkait dengan kelapa sawit.
Read more »
Di Jambi, Penghapusan Pungutan Ekspor CPO Belum Menaikkan Harga Jual di PetaniPenghapusan pungutan ekspor minyak kelapa sawit atau CPO berlaku 15 Juli hingga 31 Agustus 2022. Petani berharap kebijakan itu berdampak langsung mendongkrak harga buah sawit. Nusantara AdadiKompas
Read more »
Pungutan Ekspor Sawit Dihapus, Emiten CPO Belum Tentu Cuan | Market - Bisnis.comPenghapusan pungutan ekspor sawit dan produk turunannya belum tentu menjadi sentimen positif bagi emiten terkait karena harga CPO yang tengah menurun.
Read more »
Pengutan Ekspor 0 Persen, Dharma Satya Nusantara DSNG Yakin Penjualan CPO Naik | Market - Bisnis.comPenghapusan pungutan ekspor CPO akan mendorong peningkatan volume ekspor dan penjualan emiten terkait.
Read more »