Rekomendasi 5 Destinasi Wisata Pangandaran saat Libur Nataru, Simak Harga Tiket Masuk Terbaru
PIKIRAN RAKYAT - Kendaraan pengunjung berangsur-angsur memasuki objek wisata di Kabupaten Pangandaran, Sabtu 24 Desember 2022.Jumlah pengunjung saat libur Natal dan Tahun Baru 2023 diprediksi bakal meningkat, momen tersebut bersamaan dengan masa liburan sekolah.
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab Pangandaran Tonton Guntari mengatakan, terlihat kendaraan pengunjung yang didominasi oleh kendaraan roda empat mulai memasuki objek wisata pantai Pangandaran. Baca Juga: H-7 Libur Tahun Baru, Jumlah Kendaraan Pengunjung ke Objek Wisata di Pangandaran Mulai Meningkat
Menurut Tonton, ada lima objek wisata pantai di kabupaten Pangandaran yang dapat dikunjungi oleh wisatawan.Pantai Karapyak merupakan salah satu destinasi wisata pantai yang berada di Desa Bagolo, Kecamatan Kalipucang berjarak sekitar 7,9 Km dengan waktu tempuh sekira 14 menit dari Tugu Emplak Kalipucang. Jika ditempuh dari Bundaran Marlin Pangandaran, jaraknya sekitar 19,6 Km.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Sukseskan Libur Nataru 2023 di Pangandaran, PLN Pastikan Pasokan Listrik Aman - Pikiran-Rakyat.comPLN memastikan listrik di Pangandaran aman saat momen Nataru 2023 nanti, simak penjelasan Kepala PLN Rayon Pangandaran.
Read more »
Dishub Jabar Siapkan Skema Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Pangandaran Saat Libur NataruBeritaJabar Dishub Jabar Siapkan Skema Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Pangandaran Saat Libur Nataru dishub_jabar rekayasalalulintas kawasanpangandaran
Read more »
Anti Berjubel, Ini Rekomendasi Wisata Keren Libur NataruLibur panjang perayaan Natal dan tahan baru (Nataru) sudah di depan mata
Read more »
4 Rekomendasi Film Indonesia untuk Isi Libur NataruDi momen libur panjang akhir tahun 2022 dan tahun baru 2023, ada sejumlah film Indonesia menarik untuk ditonton mengisi waktu.
Read more »
Pj Wali Kota Salatiga: Destinasi Wisata Salatiga Harus Aman saat Libur NataruDinas Pariwisata Salatiga harus mengecek terhadap wahana permainan dan fasilitas wisata benar-benar aman.
Read more »
Hari Ini Puncak Kedatangan Wisatawan, Ini 12 Destinasi Yogyakarta Paling Padat Libur NataruPada masa libur Nataru ini, terdapat 191 destinasi wisata di lima kabupaten/kota DI Yogyakarta yang siap dikunjungi wisatawan.
Read more »