Beragam cara masyarakat Indonesia untuk memperingat HUT ke-76 Republik Indonesia seperti upacara di hutan belantara Papua hingga perairan Ambalat.
Di perairan
, puluhan nelayan tradisional memasang bendera merah putih di perahu mereka dan mengitari suar Karang Unarang., Jawa Tengah, belasan warga Gunung Merapi mengibarkan bendera merah putih raksasa di perkebunan tembakau yang ada di lereng Gunung Merapi-Merbabu.
Anak-anak muda di Jayapura membuat video pembentangan bendera sepanjang 700 meter di atas Bukit Tungkuwiri, Kampung Doyo Lama, Distrik Waibu, Kabupaten Jayapura, Papua. Dalam video berdurasi 46 detik tersebut, tampak pembentangan bendera dilakukan di sepanjang puncak bukit dengan pemandangan Danau Sentani di bagian bawahnya
Billy Tokoro, salah satu dari lima pemilik akun @pacekreatif mengatakan momentum HUT RI dipandang tepat untuk juga mempromosikan potensi wisata Bukit Tungkuwiri yang ada di tepian Danau Sentani.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
7 Film Tentang Kemerdekaan, Merah Putih hingga KartiniHUT RI ke-76 sudah di depan mata. Tonton beberapa film tentang hari kemerdekaan Indonesia untuk merayakannya.
Read more »
Merah Putih Raksasa Gagal Diterbangkan Balon di ManokwariBendera yang sebelumnya dibentangkan di dasar laut oleh sekira 49 penyelam itu tak mampu diangkat balon udara merah putih, Senin (16/8) siang hingga sore tadi.
Read more »