Putri Candrawathi Ungkap Alasan Pernah Tolak Diperiksa LPSK
JawaPos.com – Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban pernah menyatakan Putri Candrawathi tidak kooperatif saat dilakukan asesmen psikologi. Pemeriksaan tersebut terjadi sebelum Putri ditetapkan sebagai tersangka kasus pembunuhan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J.
“Waktu itu saya masih sempat komunikasi sama psikiaternya. Tapi pada saat berkomunikasi sama psikolog, saya diam,” kata Putri dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu . Putri menilai, psikolog LPSK itu tidak merasakan beban yang dia tanggung. Oleh karena itu, Putri memilih untuk diam dan tidak menjawab pertanyaann
Baca juga:Putri Candrawathi Klaim Tidak Pernah Ajak Yosua ke Duren TigaDiketahui, Mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo terancam hukuman berlapis. Musababnya, dia bersama istrinya Putri Candrawathi dan Bripka Ricky Rizal dan Kuat Ma’ruf didakwa melakukan pembunuhan berencana terhadap mendiang Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Putri Candrawathi Bungkam Saat Ditanya LPSK Hubungan dengan YosuaPutri Candrawathi memilih bungkam saat pihak dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) yang memeriksanya.
Read more »
LPSK Tanya Hubungan Spesial dengan Brigadir J, Putri BungkamPutri Candrawathi memilih bungkam saat pihak dari LPSK menanyakan hubungan khusus dengan almarhum Brigadir J.
Read more »
Putri Candrawathi Ungkap Pernah Kuliah Jurnalistik di Luar NegeriHal ini disampaikan menjawab pertanyaan Ketua Majelis Hakim Wahyu Iman Santoso perihal berapa lama Putri Candrawathi meninggalkan kedokteran
Read more »
Putri Candrawathi Ungkap Reaksi Ferdy Sambo saat Diberitahu soal Pelecehan SeksualPutri Candrawathi mengungkapkan reaksi Ferdy Sambo saat diberitahu soal pelecehan seksual yang menimpa dirinya.
Read more »
Putri Candrawathi Ungkap Sikap Arogan Brigadir J, Pernah Omeli Tukang OjekPutri Candrawathi menceritakan momen dirinya menyaksikan sikap arogan Brigadir J di jalan. Salah satunya pernah mengomeli tukang ojek saat berkendara.
Read more »
Ricky Rizal Tegaskan Amankan Senjata Yosua Inisiatifnya, Bukan karena Putri Candrawathi TerancamTerdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir J Ricky Rizal menepis pernyataan Sesro Provos Divpropam Polri Sugeng Putu Wicaksono.
Read more »