Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra meninggal dunia setelah sebelumnya jalani perawatan di rumah sakit di Selangor, Malaysia. Ini profil Azyumardi Azra:
"Benar. Saya konfirmasi ke istri beliau yang berada di sana. Sekarang jenazahnya sedang diurus kedutaan," kata Ketua Komisi Penelitian, Pendataan dan Ratifikasi Dewan Pers, Ninik Rahayu, Minggu .Azyumardi Azra sebelumnya dinyatakan positif COVID-19 dan dilakukan perawatan secara intensif. Hal ini dibenarkan oleh Koordinator Fungsi Pensosbud KBRI Kuala Lumpur Yoshi Iskandar.
Azyumardi Azra diketahui terpilih sebagai Ketua Dewan Pers Priode 2022-2025 menggantikan Mohammad Nur. Prof Dr HAzyumardi Azra akrab disapa dengan panggilan Prof Azra meninggal pada usia 67 tahun. Dia lahir pada 4 Maret 1955 di Lubuk Alung, Padang Pariaman, Sumatra Barat.Dilansir detikEdu, pada tahun 2010, Azyumardi Azra memperoleh titel Commander of the Order of British Empire . Titel ini merupakan sebuah gelar kehormatan dari Kerajaan Inggris dan menjadi 'Sir' pertama dari Indonesia.
Gelar CBE diberikan Kerajaan Inggris kepada individu untuk menghargai kontribusi positif yang telah dilakukan di bidang pekerjaan mereka. Dengan gelar ini, Azyumardi Azra dianggap telah diakui sebagai anggota keluarga bangsawan Inggris. Azyumardi Azra juga diketahui merupakan mantan Rektor UIN Syarif Hidayatullah pada tahun 1998 sampai 2006.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra dapat Perawatan di CCU RS SerdangKetua Dewan Pers Azyumardi Azra dapat Perawatan di CCU RS Serdang: Ketua Dewan Pers Profesor Azyumardi Azra mendapatkan perawatan intensif di Coronary Care Unit (CCU) Rumah Sakit Serdang, Selangor, Malaysia, Sabtu (17/9/2022).
Read more »
Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra Jalani Perawatan Intensif di MalaysiaKetua Dewan Pers, Prof Azyumardi Azra, menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit (RS) Serdang, Selangor, Malaysia, setelah mengalami sesak nafas dalam penerbangan dari Jakarta menuju Kuala Lumpur pada Jumat (16/9/2022).
Read more »
Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra Meninggal DuniaKetua Dewan Pers Azyumardi Azra meninggal dunia. Azyumardi wafat usai menjalani perawatan di rumah sakit di Selangor, Malaysia. Turut berduka cita...
Read more »
Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra Tutup Usia di MalaysiaSempat mendapat perawatan, Ketua Dewan Pers, Azyumardi Azra meninggal dunia di Rumah Sakit di Kuala Lumpur, Malaysia, Minggu (18/9/2022) siang.
Read more »