PPP Segera Lakukan Konfirmasi Kepengurusan Baru ke KPU. Baidowi memastikan perubahan kepengurusan PPP hanya berada di tingkat ketua umum. Artinya seluruh struktur kepengurusan yang sudah didaftarkan sebelumnya ke KPU tidak mengalami perubahan.
PARTAI Persatuan Pembangunan akan segera berkoordinasi dengan Komisi Pemilihan Umum terkait perubahan struktur kepengurusan di tingkat ketua umum. Perubahan mengacu pada Surat Keputusan Menteri Hukum dab HAM bernomor M.HH-26.AH.11.02 Tahun 2022 yang mengesahkan Muhammad Mardiono sebagai Pelaksana Tugas ketua umum hasil Mukernas Serang.
"SK yang sah ya SK Kumham dengan Pak Mardiono. Hari Senin kita akan daftarkan ke KPU. Kita sampaikan secara resmi kepada KPU bahwa ada perubahan kepengurusan khususnya di ketua umum," ungkap Ketua DPP PPP Achmad Baidowi saat dihubungi di Jakarta, Sabtu ."Pergantian hanya di posisi ketua umum. Struktut lain tidak ada masalah," ungkapnya.Penetapan Mardiono sebagai Plt Ketua Umum PPP dilakukan melalui Mukernas yang berlangsung di Serang Banten.
"Pak Suharso Monoarfa sudah menyiapkan surat klarifikasi kepada Menkumham terhadap kegiatan rapat pengurus harian dan Mukernas yang dilaksanakan Pak Arsul Sani yang tidak sesuai dengan prosedur dalam aturan AD/ART PPP," tandasnya.
South Africa Latest News, South Africa Headlines
Similar News:You can also read news stories similar to this one that we have collected from other news sources.
Mardiono: Tugas Suharso Berat Jadi Menteri Jokowi, PPP Butuh Perhatian LebihMardiono: Tugas Suharso Berat Jadi Menteri Jokowi, PPP Butuh Perhatian Lebih: Usai Pergantian Ketum, Mardiono Jelaskan Posisi Suharso di PPP
Read more »
Polemik Amplop Kiai, dan Sederet Faktor yang Buat Suharso Terjungkal dari Ketum PPPPemberhentian Suharso Monoarfa dari jabatan Ketua Umum PPP merupakan kumpulan dari masalah di internal.
Read more »
Disahkan Jadi Plt Ketum PPP, Mardiono Segera Lapor JokowiPlt Ketua Umum (Ketum) DPP PPP Muhammad Mardiono akan melaporkan langsung hasil pengesahan Kemenkumham terkait Mukernas PPP Serang ke Presiden Jokowi. Plt Ketua...
Read more »
Plt Ketum PPP Tegaskan Konsolidasi KIB Jalan Teruspergantian ketua umum Suharso Monoarfa tidak memengaruhi posisi PPP di Koalisi Indonesia Bersatu (KIB).
Read more »
Mardiono: PPP Tegaskan Konsolidasi KIB Jalan Terus'Saya ada di situ, sudah tentu apa yang menjadi pergantian kepemimpinan di PPP ini tentu tidak akan mempengaruhi KIB itu,' kata Mardiono,
Read more »
Soal Pengesahan Mardiono Jadi Plt Ketum PPP, Menkumham Yasonna: Itu SK ResmiMenteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly mengkonfirmasi kabar terbitnya surat keputusan pengesahan penetapan Muhammad Mardiono sebagai Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP.
Read more »